TOPIK
Sidang Mario Dandy
-
Hari ini, Kamis (7/9/2023), menjadi momen bersejarah bagi Mario Dandy, sebab dia akan mendengar vonis hakim atas kasus penganiayaan pada David Ozora.
-
Mario Dandy akan menjalani sidang vonis penganiaayan terhadap David Ozora. Sang ayah Rafael Alun berjanji akan tetap menyayangi putranya itu.
-
Mario Dandy menyesal telah membuat sengsara AG mantan pacarnya. Dia juga mendoakan David Ozora sembuh dengan mengutip ayat Alkitab.
-
Jaksa Penuntut Umum (JPU) menilai, tak ada hal yang meringankan bagi terdakwa Mario Dandy Satriyo dalam kasus sidang penganiayaan kepada David Ozora.
-
Hari ini publik pasti menyoroti tuntutan terhadap Mario Dandy dan Shane Lukas, JPU dipastikan bakal maksimal.
-
Rafael Alun sangat kesal pada putranya, Mario Dandy, karena akibat ulahnya semua jadi hancur. Maka, dia enggan membelanya.
-
Rafael Alun, ayah Mario Dandy tak punya uang untuk bayar restitusi kepada David Ozora. Mario juga dianggap bisa tanggung jawab sendiri.
-
Sidang Mario Dandy berlanjut hari ini, dengan agenda mendengar keterangan dokter RS Mayapada sebagai saksi. Sebab David Ozora sekarang jadi autis.
-
David Ozora, remaja yang dianiaya Mario Dandy dalam kondisi memprihtinkan, sekarang seperti bocah autis.
-
Mario Dandy dibentak beberapa kali oleh hakim karena tidak menghormati hakim. Mario Dandy berani memotong pertanyaan dan penjelasan hakim.
-
Mario Dandy akhirnya ditetapkan sebagai tersangka dugaan pencabulan yang dilakukan terhadap mantan kekasihnya AG (15). Mario dikenai pasal berlapis.
-
Kuasa Hukum David Ozora menyebut ada chat Mario Dandy kepada AG yang berisi ancaman penembakan David Ozora. Namun JPU tidak menggali info itu.
-
AGH dijadikan sebagai saksi mahkota dalam sidang lanjutan perkara penganiayaan berat terhadap David Ozora di PN Jaksel, Selasa (27/6/2023).
-
PN Jaksel melanjutkan sidang kasus penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy terhadap David Ozora, kali ini sang pacar AGH jadi saksi mahkota.
-
Saat sidang majelis hakim sempat meragukan surat ketarangan sakit mantan pacar Mario Dandi Anastasia Pretya Amanda alias APA.
-
Ibunda Amanda meminta Jaksa Penuntut Umum tidak menghadirkan puterinya dalam sidang penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy.
-
Jaksa Penuntut Umum akan memanggil enam saksa termasuk AGH pacar Mario Dandy. Sementara mantan pacarnya APA dipastikan absen karena sakit.
-
Jonathan Latumahina, orangtua david Ozora, sempat kesal asuransi miliknya ditolak rumah sakit, karena dianggap pemicu perkelahian.
-
Jonathan Latuahina, orangtua David Ozora, mengungkap fakta mengejutkan soal mobil Rubicon milik Mario Dandy
-
Jonathan Latumahina telah menyiapkan mental untuk mengungkap fakta baru pada kasus penganiayan Mario Dandy terhadap putranya.
-
Demi keamanan dan agar tidak tidak terpengaruh akan adanya penekanan sosial dan psikologis dari terdakwa Mario, Shane minta pisah sel.
-
Menurut Andreas, sifat kooperatif kliennya dalam menghadapi kasus penganiayaan terhadap David Ozora (17) lah yang juga membuat surat dakwaan detail
-
Kuasa hukum Mario Dandy, Andreas Nahot Silitonga menampik, jika kliennya cengegesan itu mengandung unsur keceriaan.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved