TOPIK
Libur Panjang
-
Korlantas Polri gerak cepat mengantisipasi libur panjang yang terjadi akhir pekan ini, mengingat adanya Isra Miraj dan Imlek.
-
Muhammad Taufik Akbar mengatakan pemberlakukan contraflow dimulai pada pukul 09.23 WIB.
-
PT KAI menambah jadwal perjalanan kereta api jarak jauh, untuk mengantisipasi lonjakan penumpang saat libur panjang 11-14 Maret 2021.
-
PT Kereta Api Indonesia atau KAI (Persero) mengeluarkan aturan baru, terkait libur panjang pada 11-14 Maret 2021.
-
Koordinator RLC Kota Tangsel, Suhara Manullang, mengatakan fasilitas pelayanan kesehatan khusus penanganan virus corona ini mendapat lonjakan pasien.
-
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menginstruksikan gugus tugas RW di Ibu Kota untuk mengantisipasi lonjakan kasus Covid-19 pascalibur panjang.
-
Distribusi lalu lintas menuju Jakarta dari ketiga arah yaitu mayoritas sebanyak 55,0 persen dari arah timur, 24,0 persen dari arah barat dan 21 persen
-
Kedatangan pemudik mayoritas dari Jawa Tengah seperti Purworkerto dan Wonosobo
-
Terjadi peningkatan jumlah pengunjung signifikan pada Sabtu (30/10/2020), tercatat jumlah pengunjung mencapai 24.754 orang.
-
Puncak arus balik cuti bersama mulai terlihat di Terminal Kalideres, Jakarta Barat, Minggu (1/11/2020). Tercatat 228 penumpang mulai berdatangan.
-
Arus lalu lintas kendaraan di tol Tangerang- Merak meningkat drastis pada hari ketiga libur panjang peringatan Maulid Nabi.
-
Menjelang akhir libur panjang, truk kontainer menabrak mobil PJR yang tengah terparkir di ruas Jalan Tol Tangerang-Merak.
-
PT Angkasa Pura II dan seluruh stakeholder telah melakukan berbagai persiapan sehingga ketika puncak arus keberangkatan pada periode libur panjang ini
-
Jasa Marga mengimbau kepada pengguna jalan tol agar dapat mengantisipasi perjalanan sebelum memasuki jalan tol.
-
Usai menjalani rapid test massal, 12 wisatawan di Puncak Bogor kembali terdeteksi reaktif Covid-19.
-
Sebanyak 660 petugas gabungan Satpol PP DKI Jakarta bersama instansi Polri dan TNI mengaja keamanan di tempat pariwisata saat libur panjang ini.
-
Sebagai salah satu kota destinasi favorit, Bogor menjadi pilihan bagi warga Jabodetabek yang ingin menghabiskan liburan panjang.
-
Antrean panjang kendaraan mengular searah di jalur Puncak Cianjur, Jawa Barat, Sabtu (31/10/2020) pagi.
-
Pengguna jalan diimbau menghindari puncak arus balik saat libur panjang, cuti bersama, dan hari nasional Maulid Nabi Muhammad SAW, Minggu (1/11/2020).
-
Titik yang terdapat antrian, seperti di simpang Pasir Muncang , simpang Megamendung dan Simpang Taman Safari dengan arus lalu lintas kendaraan
-
PT Jasa Marga mencatat sebanyak 147.000 kendaraan meninggalkan Jakarta pada 27 Oktober 2020 atau H-2.
-
Jumlah penumpang di Terminal Kalideres mulai melandai memasuki hari kedua cuti bersama Kamis (29/10/2020).
-
Tidak butuh waktu lama bagi Bandara Soekarno Hatta untuk menormalkan jumlah penumpang pesawat.
-
Lalu lintas penerbangan di bandara-bandara PT Angkasa Pura II (Persero) pada libur panjang ini mencetak rekor harian tertinggi di tengah pandemi.
-
Dalam momen libur panjang ini para pengunjung Puncak Bogor menjalani rapid tes serentak di tiga lokasi yakni di Simpang Gadog, Simpang Megamendung.
-
Meski dibayangi virus corona, warga Jakarta tak mau melepaskan momen libur panjang. Mereka tetap memadati objek wisata.
-
Untuk mengantisipasi munculnya klaster baru seusai libur panjang, Pemkab Bogor menggelar rapid test bagi wisatawan di Puncak, Kamis (29/10/2020).
-
ASTRA Tol Tangerang-Merak siap melayani pengguna jalan pada momen cuti bersama hari libur Maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H/2020.
-
Tes Covid-19 massal dilakukan pada wisatawan di jalur Puncak Bogor, Kamis (29/10/2020). Tes Covid-19 lanjut Jumat hingga Minggu.
-
Nahas bagi Ahmad Rizal Rulla, seorang pemuda laki-laki berusia 25 tahun dikabarkan tenggelam.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved