Penganiayaan

Warga Salah Sasaran, Korban Perampokan Justru Dihajar Sampai Babak Belur karena Dikira Malingnya

Menurut Eko, Ridho dituduh lantaran dari rekaman CCTV, Ridho bersama dua orang yang ia teriaki maling, masih satu komplotan.

Penulis: Nurmahadi | Editor: Feryanto Hadi
Warta Kota/Nurma Hadi
Ridho babak belur usai dituduh maling motor, di Jalan H Jian 2B, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (26/7/2023) (Nurmahadi) 

Ketika dirinya tengah mencurigai gerak - gerik pelaku yang tengah mencoba merusak rumah kunci sepeda motor korban menggunakan kunci T.

Baca juga: Pemuda di Tambun Bekasi Dibacok Orang Tak Dikenal, Pelaku 3 Orang Kabur Tinggalkan Sepeda Motor

“Kronologisnya saya pertama keluar mau cari makan, terus ada yang mencurigakan di CCTV, awal itu saya hanya manggil takutnya pasien yang baru keluar dari klinik atau teman yang lagi ngaca, tapi pas liat mukanya asing,” kata Alif saat ditemui awak media di lokasi, Rabu (12/7).

Ketika ditegur, pelaku yang tengah merusak rumah kunci motor seorang diri itu langsung melarikan meninggalkan motor korban.

Kemudian melarikan diri menghampiri rekan pelaku satunya yang posisinya mengemudikan sepeda motor.

Alif yang sigap, langsung mengejar pelaku sembari berteriak ‘Maling!’ guna menarik perhatian warga sekitar.

Baca juga: Nestapa Gadis Berkebutuhan Khusus di Makassar, Kehormatannya Direnggut 2 Pria, Begini Kisahnya

“Pas saya lari lalu dia ikut lari dan ketangkap di depan karena banyak warga yang ngejar, saya juga teriak maling,” imbuhnya.

Seusai berhasil diamankan warga, lebih kurang 10 menit dari kejadian, pelaku langsung digiring oleh unit Reskrim Polsek Duren Sawit yang saat itu mendapatkan info laporan dari warga.

Kedua pelaku yang diketahui warga Bintara, Bekasi itu langsung digiring polisi ke Polsek Duren Sawit guna pemeriksaan lebih lanjut.

Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.

Sumber: Warta Kota
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved