Berita Jakarta
Muhammad Fajri Meninggal karena Komplikasi, Dokter Katakan Kondisinya Cukup Langka
Kondisi Muhammad Fajri, berbobot nyaris 300 kg meninggal dunia, Kamis (22/6/2023) karena mengalami sesak napas dan komplikasi yang beragam.
Tim dokter kesulitan memindahkan tubuh pasien yang begitu berat, apalagi tidak ada alat bantuan.
"Ini juga sulit karena sangat berat dan alat yang perlu memidahkan dan memiringkan pasien kita ga ada."
"Jadi untuk memindahkan dan mengubah posisi (Fajri) kita butuh beberapa orang," kata Lies
Ketika hendak memeriksa kondisi penyakit dalam Fajri dan menyuntikan cairan, tim dokter juga menemui kendala.
Sebab, tak segampang itu jarum suntik bisa menembus kulit Fajri.
"Karena menembus otot yang begitu tebal untuk mencari pembuluh darahnya."
"Kemudian panjangnya juga dan ternyata memerlukan beberapa alat khusus yang kami harus beli secara tersendiri di luar dari persediaan yang kita punnya untuk orang normal," papar Lies.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
Artikel ini telah tayang di TribunJakarta.com dengan judul Meninggal Dunia, Terkuak Penyebab Fajri Alami Obesitas 300 Kg, Dokter Bilang Bukan Kecelakaan
| Tidak Dihentikan, Kapasitas Pengolahan Sampah Dikurangi saat Uji Coba di RDF Rorotan Jakarta Utara |
|
|---|
| Investasi Tembus Rp 204 Triliun hingga September 2025, Bukti Jakarta Jadi Daya Tarik Ekonomi |
|
|---|
| Pemotor di Cengkareng Tewas Usai Alami Serangan Jantung saat Mengemudi |
|
|---|
| Tak Berizin, Sudin Citata Jakarta Selatan Segel Pembangunan di Pondok Indah |
|
|---|
| Sampah Berserakan ke Jalan, Warga Cakung Terpaksa Ikut Angkut Sendiri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Muhammad-Fajri-warga-Ciledug-berbobot-300-Kg11.jpg)