Lipsus Warta Kota

Tren Pernikahan Sederhana di KUA Digemari Generasi Muda

Tren pernikahan kini berubah, kini generasi muda lebih suka suasana intim dan tenang dengan mengadakan di KUA.

Wartakotalive/M Rifqi Ibnumasy
PENDAFTARAN - Suasana pendaftaran nikah di KUA Kecamatan Cimanggis, Depok, Jawa Barat, Kamis (6/11). Saat ini, sejumlah pasangan memilih melaksanakan akad nikah di KUA sehingga tak perlu mengundang penghulu ke gedung pernikahan. 

Persiapan pesta pernikahan mereka pun dirancang jauh-jauh hari agar semuanya berjalan lancar pada hari H. Meski demikian, Iskandar enggan mengungkapkan secara rinci besaran anggaran yang telah disiapkan untuk mewujudkan acara tersebut.

Ia hanya menjelaskan dengan singkat bahwa anggaran sudah dipersiapkan dengan baik. Menurut Iskandar, keputusan untuk menikah adalah pilihan masing-masing pasangan dan cara mengekspresikan hari bahagia itu juga bergantung pada prioritas masing-masing individu. (m30/m38) 

Sumber: Warta Kota
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved