Penganiayaan
Truk Tangki Pertamina Sering Melintas di Sekitar Gudang BBM Diduga Milik AKBP Achiruddin Hasibuan
Warga di sekitar gudang penyulingan minyak diduga milik AKBP Achiruddin Hasibuan kerap melihat truk tangki Pertamina melintasi Jalan Guru Sinumba.
Editor:
Junianto Hamonangan
Dok. Tribun-Medan.com
Gudang penyulingan minyak diduga milik AKBP Achiruddin Hasibuan di Jalan Guru Sinumba, Kelurahan Helvetia Timur, Kecamatan Medan Helvetia, Kota Medan, Jumat (28/4/2023). Warga di sekitar gudang kerap melihat truk tangki Pertamina melintasi Jalan Guru Sinumba.
Begitu berhasil masuk ke dalam gudang, pada bagian gudang pertama terlihat dua tangki BBM berwarna biru dan hijau.
Kemudian di sekitarnya ada sekitar enam tangki plastik diduga berisi solar. Kemudian, ada juga selang yang diduga untuk memindahkan BBM dari tangki plastik ke tangki besi.
Lalu ketika memasuki ruangan sebelahnya, dua tangki besi berkapasitas 16.000 liter juga terlihat di dalam, satu diantaranya berlogo Pertamina. Selain itu, ada pula empat sepeda motor di lokasi.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
(Tribun-Medan.com/Aprianto Tambunan)
Berita Terkait:#Penganiayaan
| Pria di Bekasi Tewas Dibacok dengan Celurit oleh Orang Tak Dikenal, Polisi Masih Buru Pelaku |
|
|---|
| Bocah 6 Tahun Tewas Usai Diduga Dianiaya Ibu Tiri di Bojonggede Bogor, Disiksa Selama Tiga Hari |
|
|---|
| Mengerikan, Bocah 6 Tahun Tewas Penuh Luka di Bojonggede Bogor, Diduga Dianiaya Ibu Tiri |
|
|---|
| Sempat Viral, ART Benturkan Kepala 2 Balita di Bojongsari Depok, Orangtua Selesaikan Secara Damai |
|
|---|
| Pomdan Jaya Tetapkan Praka NC Tersangka, Oknum TNI yang Aniaya Karyawan Zaskia Adya Mecca |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/gudang-penyulingan-minyak-diduga-milik-akbp-achiruddin-hasibuan-di-jalan-guru-sinumba.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.