SIM Keliling Jakarta
Lokasi SIM Keliling Jakarta Senin 31 Oktober, Waktu yang Pas untuk Perpanjang SIM dan STNK
Pengendara mobil dan motor yang hendak memperpanjang SIM dan STNK bisa melihat lokasi di bawah ini. Karena banyak dan mudah dijangkau.
Penulis: Valentino Verry | Editor: Valentino Verry
@TMCPoldaMetro
Pengendara mobil dan motor sedang antre pada layanan SIM Keliling untuk perpanjang SIM, selain itu juga tersedia layanan Samling untuk perpanjang STNK.
Senin - Sabtu pukul 12.00 WIB - 18.00 WIB
2. Pluit Village
Senin - Minggu mulai pukul 12.00 - 18.00 WIB
3. Taman Palem
Senin - Sabtu mulai pukul 08.00 - 12.00 WIB
4. Lippo Puri
Baca juga: Alasan Polisi Soal Tilang Konvensional di Jakarta Timur Ditiadakan
Senin - Sabtu mulai pukul 10.00 - 16.00 WIB
5. Blok M Square
Senin - Sabtu pukul 10.00 - 14.00 WIB
6. Mal Pelayanan Publik (MPP)
Senin - Jumat mulai pukul 08.00 - 15.00 WIB
7. Tamini Square
Baca juga: Perhari Ini, Polisi Dilarang Tilang Manual Pengendara Motor dan Mobil, Wajib ETLE
Senin - Sabtu mulai pukul 11.00 - 19.00 WIB
Pilihan lain, pengendara bisa menikmati layanan di Satpas, ini lokasinya:
- Satpas Polda Metro Jaya: Jalan Daan Mogot Km 11, Jakarta Barat
