Virus Corona
Update Covid-19 Secapa AD Selasa (11/8/2020), Tersisa 64 Personel Jalani Isolasi Mandiri
Update Virus Corona Secapa AD Selasa (11/8/2020), 32 Perwira Donorkan Plasma Darah, Tersisa 64 Personel Jalani Isolasi Mandiri
Terus Berkurang
Sehari sebelumnya, sebanyak 22 personil Secapa AD dinyatakan negatif virus corona pada Jumat (7/8/2020).
Hal tersebut merujuk hasil lab PCR dari swab lanjutan pasien di Secapa AD sejak Kamis (6/8/2020) kemarin hingga pagi ini, Jumat (7/8/2020) ada sebanyak 22 pasien yang dinyatakan negatif covid-19.
"Jadi dari total 1.308 pasien positif covid-19 di Secapa AD, pada pagi ini sudah berkurang 1.216 orang atau 92,9 persen sudah menjadi negatif," papar Nefra Firdaus pada Jumat (7/8/2020).
• Terinspirasi Aksi Kamisan di Depan Istana Merdeka Jakarta, Donny Verdian Nyanyikan Raja Singa
"Tinggal 92 orang atau 7,1 masih positif," tambahnya.
Selain itu, Nefra mengungkapkan ada sebanyak tiga orang perwira mantan Secapa AD yang melakukan donor plasma darah di Rumah Sakit Pusat Angkatan Darat (RSPAD) pada Kamis (6/8/2020).
"Total mantan Perwira Secapa AD pendonor terapi plasma convalesence berjumlah 43 orang," jelasnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/70-prajurit-secapa-ad-di-pusdik-pom-yang-telah-negatif-covid-19.jpg)