Viral Medsos

Kicauan E-KTP Berujung di Polisi, Hendralm: Mama Papa Saya Sampe Nangis, Ini Penjelasan Prof Zudan

Pengguna twitter @Hendralm mengaku kapok mengangkat permasalahan ke twitter. Pasalnya karena cuitannya ini ia dilaporkan polisi.

Penulis: Desy Selviany | Editor: Suprapto
istimewa
ILUSTRASI E-KTP 

“Dit siber masih menunggu laporan resmi atau pengaduan tertulis dari dukcapil dengan menyertakan bukti-buktinya agar dapat dirumuskan kontruksi delic yang dilanggar,” kata Dedi saat dihubungi via What’s App.

Akun-akun tersebut kata Dedi disinyalir ialah akun-akun bodong.

“Akun penyebar konten-konten tersebut yang sebagian besar adalah hoax,” jelasnya.

Namun, pihak Kepolisian juga masih menunggu penelusuran dari pihak Kemendagri terkait dugaan adanya jual beli data e-KTP dan KK di media sosial.

“Ya nunggu dulu bukti-bukti yang disertakan dari dukcapil dulu,” kata Dedi.

Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved