TAG
kecelakaan lalu lintas
-
Enggan Salahkan Asap Pembakaran, Keluarga Korban Kecelakaan di Tol Pejagan: Ini Sudah Takdir Tuhan
Penyebab kecelakaan beruntun yang melibatkan belasan kendaraan di Tol Pejagan-Pemalang, Jawa Tengah diduga karena ada asap pembakaran
Senin, 19 September 2022 -
Putra Bungsu Jamintel Kejagung Jadi Korban Tewas Kecelakaan Beruntun di Tol Pejagan-Pemalang
Korban tewas kecelakaan beruntun di Tol Pejagan dipastikan adalah putra bungsu Jamintel Kejaksaan Agung Amir Yanto yakni Muhammad Singgih Adika
Senin, 19 September 2022 -
Mobil Ford Everest Alami Kecelakaan Tunggal di Mampang, Tabrak Trotoar Jalan hingga Hancur
Awalnya, mobil Ford Everest bernomor polisi B 1996 OGZ yang dikendarai oleh RC (20) itu melaju dari arah Timur ke Barat di Jalan Raya Kapten Tendean.
Minggu, 18 September 2022 -
Truk Fuso Tak Kuat Menanjak hingga Berjalan Mundur, Pedagang Bakpao di Cilandak Tewas Ditabrak
AKP Sigit menjelaskan, pedagang bakpao berinisial AN (42) tewas dalam perjalanan menuju rumah sakit.
Minggu, 11 September 2022 -
Pemotor Tewas Dihantam Truk Trailer di Jalan Raya Cacing Jakut
Kecelakaan lalu lintas antara sepeda motor dan truk trailer di jalan cacing Jakut. Pengendara motor tewas di lokasi kejadian.
Selasa, 6 September 2022 -
Libur Pelajar SDN Kota Baru II dan III Diperpanjang hingga Pekan Depan, karena Masih Berduka
Ketua Kelompok Kerja Kepala Sekolah (K3S) Bekasi Barat, Misan Sanusy, mengatakan libur SDN Kota Baru II dan III diperpanjang hingga pekan depan.
Senin, 5 September 2022 -
PMI Kota Bekasi Berikan Pendampingan Psikososial Korban Kecelakaan Maut di Bekasi
PMI Kota Bekasi akan memberi pendampingan psikososial bagi para korban kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi untuk menghilangkan trauma.
Jumat, 2 September 2022 -
Guru dan Murid SDN Kota Baru 2 dan 3 akan Mendapat Trauma Healing Pascakecelakaan Maut di Bekasi
Komnas Perlindungan Anak akan menyiapkan pelayanan trauma healing bagi siswa SDN Kota Baru 2 dan SDN Kota Baru 3 usai kecelakaan maut di Kota Bekasi.
Jumat, 2 September 2022 -
Ridwan Kamil Minta SDN Kota Baru II dan III Ubah Akses Keluar-Masuk, Buntut Kecelakaan Maut Bekasi
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil memnta pihak SDN Kota Bru II dan III mengubah akses keluar-masuk sekolah, untuk menghindari kecelakaan.
Jumat, 2 September 2022 -
Belasan Guru Menangis Saat Tabur Bunga di Lokasi Kecelakaan Maut di Bekasi yang Tewaskan Siswa
Belasan guru Sekolah Dasar (SD) Negeri II dan III Kota Baru, Kota Bekasi, menangis saat tabur bunga di lokasi kecelakaan maut yang menimpa siswanya
Jumat, 2 September 2022 -
Kecelakaan Maut di Bekasi yang Tewaskan 10 Orang Diduga Terjadi Akibat Rem Blong
Kabid Humas Pold Metro Jaya, Kombes Endra Zulpan, mengatakan kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi diduga terjadi akibat rem blong.
Kamis, 1 September 2022 -
Kecelakaan Maut di Bekasi, Ahmad Riza Patria: Tugas Kita Bersama Jaga Keselamatan Warga
Wakil Gubenur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria mengatakan menjaga keselamatan warga menjadi tugas bersama saat menanggapi kecelakaan maut di Bekasi.
Kamis, 1 September 2022 -
Empat Korban Selamat Kecelakaan Maut Dipindahkan ke Ruang Rawat Inap RSUD Bekasi
Empat korban selamat kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi dipindahkan ke ruang rawat inap RSUD dr Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi.
Kamis, 1 September 2022 -
Ridwan Kamil Dorong BPTJ Atur Jam Operasional Truk Bertonase Pascainsiden Kecelakaan Maut di Bekasi
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mendorong BPTJ untuk dapat mengatur jam operasional truk bertonase ketika melintas di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi
Kamis, 1 September 2022 -
Empat Korban Selamat Kecelakaan Maut di Jalan Sultan Agung Kota Bekasi Masih Mengalami Trauma
4 korban selamat kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi yang menjalani perawatan RSUD dr Chasbullah Abdulmadjid Kota Bekasi masih trauma.
Kamis, 1 September 2022 -
Korban Kecelakaan Maut di Kota Bekasi Meninggal saat Ulang Tahun, Permintaan Naufal Belum Terkabul
Naufal, salah satu korban tewas kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi meninggal dunia bertepatan dengan hari ulang tahunnya yang ke-11.
Kamis, 1 September 2022 -
Keluarga Korban Tewas Kecelakaan Maut di Kota Bekasi Kenali Naufal dari Tanda Lahir
Naufal, salah satu korban tewas kecelakaan maut di Jalan Sultan Agung, Kota Bekasi yang sempat tidak dikenali akhirnya tahu dari tanda lahir miliknya.
Kamis, 1 September 2022 -
Ridwan Kamil Memahami Kesedihan Keluarga Kecelakaan Maut Bekasi: Saya Juga Pernah Merasakan
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil merasakan apa yang dirasakan keluarga korban kecelakaan maut di Kota Bekasi.
Kamis, 1 September 2022 -
Kecelakaan Maut di Bekasi, Siswa SD yang Selamat agar Diberi Trauma Healing
KPAI meminta adanya pemulihan psikologi atau trauma healing kepada para siswa SDN Kota Baru 2 dan 3 yang selamat dalam kecelakaan maut di bekasi
Kamis, 1 September 2022 -
Siswa SDN Kota Baru II dan III Libur Tiga Hari Buntut Kecelakaan Maut yang Rengut 11 Nyawa
Kecelakaan maut yang menewaskan 11 nyawa di depan SDN Kota Baru II dan III berdampak libur tiga hari. Murid-murid diminta belajar di rumah.
Kamis, 1 September 2022