Libur Nataru

Ikut Program Motis Nataru 2024, Amel Boyong Buah Hati Pulang Kampung ke Madiun Jawa Timur

Amel mengaku senang dan bersyukur dengan hadirnya program Motis yang dinisiasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kemenhub

Warta Kota/Yolanda Putri Dewant
Amalia Dewi alias Amel salah satu peserta yang mengikuti program mudik Angkutan Sepeda Motor Gratis dengan Kereta Api (Motis) Nataru 2024 saat ditemui di Stasiun Jakarta Gudang, Kamis (19/12/2024 

Petugas Pendaftaran Motis, Rizky Putra mengatakan dari mulai pendaftaran dibuka sejak 1 Desember hingga hari ini Kamis (19/12) sudah ada 1.000 peserta yang mendaftar dari 2.000 kuota yang disediakan.

“Jumlah ini akan terus bertambah dikarenakan pendaftaran dibuka hingga 28 Desember,” ucap dia.

Sebagai informasi, Direktorat Jenderal Perkeretaapian (DJKA) Kemenhub membuka pendaftaran program Motis untuk Nataru 2024 mulai 1 hingga 28 Desember 2024. Program Motis Nataru 2024 ini untuk perjalanan tanggal 20-29 Desember 2024.

Berikut rute perjalanan untuk program Motis Nataru 2024.

 

1. Stasiun Jakarta Gudang - Stasiun Lempuyangan

Stasiun Jakarta Gudang
Stasiun Pasar Senen
Stasiun Cirebon Prujakan
Stasiun Purwokerto
Stasiun Kutoarjo
Stasiun Lempuyangan

 

2. Stasiun Lempuyangan - Stasiun Jakarta Gudang

Stasiun Lempuyangan
Stasiun Kutoarjo
Stasiun Purwokerto
Stasiun Cirebon Prujakan
Stasiun Pasar Senen
Stasiun Jakarta Gudang.

 

Syarat Daftar Motis Nataru 2024

Sebelum mendaftar, simak dulu syarat dan ketentuan Motis Nataru 2024 sebagai berikut.

 


1. Semua peserta Motis 2024 dengan KA, mendaftarkan diri secara online melalui motis.djka.kemenhub.go.id atau dapat dilakukan di posko pendaftaran yang ditunjuk.

Sumber: Warta Kota
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved