Pj Gubernur Sumsel Raih Penghargaan Peduli HAM, Ini Latar Belakangnya
Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni menerima penghargaan "Peduli Ham" dari Kemenkumham karena dianggap telah berhasil membina 12 kabupaten/kota.
Editor:
Eko Priyono
Istimewa
Pj Gubernur Sumsel Agus Fatoni (keenam dari kiri) berfoto bersama tim gugus tugas daerah bisnis dan Hak Asasi Manusia (HAM) di Auditorium Bina Praja Pemprov Sumsel, Palembang, Sumatera Selatan, Rabu (13/3/2024).
Nantinya tim akan melaporkan aksi bisnis dan HAM kepada Gugus Tugas Bisnis dan HAM di tingkat nasional.
"Gugus Tugas Bisnis dan HAM di daerah diketuai oleh Gubernur dan keanggotaan oleh unsur instansi daerah dengan masa keanggotaan tiha tahun. Tugasnya adalah mengoordinasikan dan menyelaraskan Bisnis dan HAM, melakukan pemantauan strategi nasional Bisnis HAM di tingkat daerah, dan melaporkan aksi Bisnis HAM ke tingkat nasional," ucap Ilham.
Kabupaten/Kota di Sumsel Peraih Penghargaan Peduli HAM
1. Pagar Alam,
2. Palembang,
3. Lubuk Linggau,
4. Ogan Ilir,
5. Musi Banyuasin,
6. Musi Rawas,
7. Muara Enim,
8. Lahat,
9. Pali,
10. Ogan Komering Ulu (OKU),
11. OKU Timur
12. OKU Selatan
Baca Juga
| Regulasi Tembakau Harus Libatkan Semua Pihak, Bukan Hanya Soal Kesehatan |
|
|---|
| KMPHI Tagih Kepastian Proses Hukum Skandal Korupsi Payment Gateway Denny Indrayana ke Bareskrim |
|
|---|
| Wakil Ketua LP3HI: Kejaksaan Dapat Ajukan Kasus Tipikor Denny Indrayana dengan Sidang in Absentia |
|
|---|
| Lindungi Karya Anak Bangsa, Kanwil Kemenkum DK Jakarta Gelar Diseminasi Cipta dan Desain Industri |
|
|---|
| Pimpin Apel Pasca Lebaran, Menko Yusril Ajak Jajaran Kementerian Tingkatkan Kinerja Pelayanan Publik |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Penghargaan-Peduli-HAM-dari-Kemenkumham.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.