Kriminalitas
Viral Pasutri Maling HP di Kembangan Jakbar, Endingnya Tak Terduga
Aksi pencurian pasutri ini terekam jelas CCTV, modusnya rapi, endingnya tak terduga setelah video viral
Penulis: Nuri Yatul Hikmah | Editor: Dwi Rizki
Istimewa
VIRAL MEDIA SOSIAL- Viral sebuah rekaman kamera CCTV yang memperlihatkan aksi pasangan suami istri (pasutri) mencuri ponsel milik pedagang gado-gado di Jalan Puri Kembangan Raya, Kembangan, Jakarta Barat pada Jumat (14/11/2025) lalu. Dalam rekaman tersebut, terlihat sang istri berada di depan kasir dan pura-pura membeli gado-gado hingga fokus pedagang teralihkan.
Namun, dia tak menampik jika tak lama setelah keluarga pelaku datang, ada polisi dari Polda Metro Jaya yang datang ke warungnya untuk menanyakan kasus pencurian tersebut.
"Dari Polda datang juga, nanyain karena sudah viral juga kan," pungkasnya.
Kini, Via dan Jaya memilih untuk berdamai secara kekeluargaan karena sudah adanya itikad baik dari keluarga pelaku. (m40)
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di WhatsApp.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
Berita Terkait:#Kriminalitas
| Pengamat UI Ungkap 2 Pola Bullying di Sekolah, Dikaitkan Kasus Siswa SMPN 19 Tangsel |
|
|---|
| BREAKING NEWS: Korban Dugaan Bully SMPN 19 Tangsel Meninggal, Sempat Kritis |
|
|---|
| Polres Periksa 4 Saksi, Dugaan Bully di SMPN 19 Tangsel Masuk Penyelidikan |
|
|---|
| Tawuran Dua Kelompok Pemuda Pecah di PGC Cililitan, 10 Orang Diamankan |
|
|---|
| Sempat Diamuk Massa, 3 Pencopet Ponsel di Halte TransJakarta Buaran Jakarta Timur Ditahan Polisi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/VIRAL-MEDIA-SOSIAL-PASUTRI-mencuri-ponsel-di-Kembangan-Jakbar.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.