Berita Bogor
PPLHI Kritik Kebijakan Menteri Lingkungan Hidup Cabut Segel Usaha Wisata di Puncak Bogor
Kebijakan ini mendapat kritikan keras dari Pemerhati Pembangunan dan Lingkungan Hidup Indonesia (PPLHI).
Penulis: Hironimus Rama | Editor: Feryanto Hadi
“Setelah seluruh kewajiban itu dipenuhi, sanksi administrasinya akan dicabut,” tandasnya.
Sebagai informasi, puluhan tempat wisata di Puncak disegel Kementerian Lingkungan Hidup usai bencana banjir bandang melanda kawasan Jabodetabek pada awal Maret 2025.
Segel dipasang Kementerian Lingkungan Hidup hingga terpenuhinya sanksi administratif oleh pelaku usaha.
Kebijakan ini menuai pro dan kontra di masyarakat karena berdampak pada maraknya pemutusan hubungan kerja (PHK) di sektor pariwisata.
Setelah sanksi administrasi terpenuhi, Kementerian Lingkungan membuka kembali segel tepat pada peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 pada Selasa (28/10/2025).
Baca berita WartaKotalive.com lainnya di Google News
Ikuti saluran WartaKotaLive.Com di WhatsApp: https://www.whatsapp.com/channel/0029VaYZ6CQFsn0dfcPLvk09
| Pohon Keramat yang Jadi Sarang Ular Tumbang Akibat Hujan di Bojonggede Bogor, Satu Rumah Warga Rusak |
|
|---|
| Jembatan Leuwiranji dan Jalan Tambang Jadi Proyek Prioritas Pemkab Bogor |
|
|---|
| Bupati Bogor Rudy Susmanto Akan Bangun Wisma Atlet Disabilitas Tahun Depan |
|
|---|
| Pesan Bupati Bogor Rudy Susmanto Dalam Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 |
|
|---|
| Bikin Bangga, Kecamatan Cibinong Kembali Juara Umum MTQ ke-47 Kabupaten Bogor |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.