Berita Bogor
DPRD Kabupaten Bogor Bahas Raperda Perlindungan Hak Penyandang Disabilitas
Bertempat di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Bogor, rapat dipimpin Ketua DPRD Sastra Winara.
Penulis: Hironimus Rama | Editor: Feryanto Hadi
Ist
DISABILITAS- Bupati Bogor Rudy Susmanto (kiri) dan Ketua DPRD Kabupaten Bogor Sastra Winara menunjukkan dokumen Raperda yang telah disahkan dalam Rapat Paripurna di DPRD Kabupaten Bogor, Cibinong, Jawa Barat, pada Selasa (21/10/2025).
Bupati Bogor menegaskan bahwa DPRD merupakan mitra sejajar pemerintah daerah, bagian penting yang tidak terpisahkan dalam penyelenggaraan pemerintahan.
Ia menyampaikan terima kasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada pimpinan dan seluruh anggota DPRD atas dukungan dan kerja sama selama ini.
“Mari bersama-sama membangun Kabupaten Bogor yang aman, adil, dan makmur. Semoga Allah Subhanahu wa Ta’ala senantiasa memberikan kemudahan, bimbingan, dan petunjuk-Nya kepada kita semua,” tandas Rudy Susmanto.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di WhatsApp.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
Berita Terkait:#Berita Bogor
| 1,8 Juta Rokok Ilegal dan 13.288 Botol Miras Dimusnahkan di Kabupaten Bogor |
|
|---|
| Setahun Prabowo-Gibran, Warga Terdampak Pergeseran Tanah di Bogor Masih Merana |
|
|---|
| Setahun Pemerintahan Prabowo-Gibran, Geliat Pembangunan Terasa di Halaman Rumah Presiden |
|
|---|
| Ribuan Pekerja Terdampak Penutupan Tempat Wisata di Puncak Bogor, Menteri LH Diminta Lebih Bijak |
|
|---|
| Ganjil Genap dan One Way Diterapkan di Jalur Puncak Bogor Akhir Pekan Ini |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.