Gempa Bumi

Gempa Berkekuatan 5.0 Magnitudo di Kabupaten Garut, Guncangannya Dirasakan Sampai Bandung

Gempa hari ini, Rabu (18/9/2024) dialami masyarakat sekitar Bandung, Jawa Barat, Rabu (18/9/2024) pagi ini.

|
bmkg.go.id
Gempa hari ini, Rabu (18/9/2024) terjadi di Kabupaten Garut berasa hingga kota Bandung 

Salah seorang warga Kecamatan Cireunghas, Alea Annisa (38) mengatakan yang sama, yakni getaran cukp kuat dirasakan. 

"Cukup kuat dirsakan getarannya langsung lari keluar rumah panik. Saat itu sedang istirahat baru masuk rumah," tuturnya. 

Sementara itu, informasi yang dihimpun hingga saat ini sekitar pukul. 17.20 WIB belum adanya informasi kerusakan bangunan. (*)


Artikel ini telah tayang di TribunJabar.id

Baca Wartakotalive.com berita lainnya di Google News

Dapatkan informasi lain dari WartaKotaLive.Com lewat WhatsApp : di sini

Sumber: Tribun Jabar
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved