Standing Applause Untuk Menlu Retno yang Pamit Sampai Bungkukkan Badan Jelang Akhir Masa Jabatan
Standing Applause Untuk Menlu Retno yang Pamit Sampai Bungkukkan Badan Jelang Akhir Masa Jabatan
"Tadi pimpinan menyatakan mengenai Palestina, jangan tinggalkan bangsa Palestina berjuang sendirian di tengah hak-hak mereka dirampas. Ibu Bapak selamat bekerja, apapun amanah yang Ibu Bapak akan jalankan ke depan saya mohon pamit dan saya mohon maaf jika dalam pelaksanaan tugas ada yang membuat Ibu Bapak kurang berkenan," ujar Retno.
Usai Retno berpamitan, para peserta rapat termasuk jajaran pejabat Lemhanas langsung memberikan standing applause ke Menteri Retno. Terlihat pimpinan Komisi I DPR, menghampiri Retno serta memberikan karangan bunga.
"Sekali lagi jangan pernah lelah mencintai Indonesia, jangan pernah lelah berbuat baik untuk Indonesia. Terima kasih sekali lagi saya mohon pamit Ibu Bapak," imbuh Retno sambil membungkukkan dirinya ke arah kanan, kiri, dan depan menghadap meja pimpinan Komisi I.
| Jelang Disahkan, Pimpinan Komisi 1 DPR RI Temui Presiden Prabowo Bahas RUU TNI di Istana Negara |
|
|---|
| Fix! Komisi I DPR Setujui Revisi UU TNI Segera Dibawa ke Rapat Paripurna untuk Disahkan |
|
|---|
| Usai Dilantik Prabowo Sebagai Menlu RI, Sugiono Sebut Indonesia Bakal Terus Bantu Rakyat Palestina |
|
|---|
| Isak Tangis Retno Marsudi Pecah Seketika Usai Pamit dan Meninggalkan Seluruh Jajaran Kemenlu |
|
|---|
| APBN Masih Aman, Pemerintah RI Sudah Siapkan Langkah Antisipasi Hadapi Konflik di Timur Tengah |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/retno-pamit-dpr.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.