Pilpres 2024
Anies Baswedan Unggah Foto Bareng Ganjar Pranowo di Silde Terakhir Akun Instagramnya: Sobat Lama
Bacapres Anies Baswedan (Kanan) unggah foto kebersamaannya dengan Bacapres Ganjar Pranowo (Kiri) di akun Instagram pribadinya di @aniesbaswedan.
WARTAKOTALIVE.COM - Bacapres Anies Baswedan mengunggah foto kebersamaannya dengan Bacapres Ganjar Pranowo.
Diketahui, Anies Baswedan unggah foto kebersamaannya dengan Ganjar Pranowo di akun Instagram @aniesbaswedan.
Dikutip Wartakotalive.com, Senin (31/7/2023), Anies Baswedan sebut Ganjar Pranowo merupakan sosok sobat lamanya.
Tak ayal, unggahan Anies Baswedan tersebut menjadi pertahatian warganet.
Baca juga: Plt Wali Kota Bekasi Politis Larang Anies Gunakan Stadion Patriot, Tri Adhianto Malah Ngeles
Baca juga: Puncak Kegiatan Belajaraya 2023, Anies dan Prabowo Kritik Kebijakan Pendidikan Presiden Jokowi
Baca juga: PPDB Kisruh, Nadiem Makarim Lempar Tanggung Jawab ke Muhadjir Effendy, Anies Coba Bikin Netral
Awalnya Anies Baswedan menghadiri sebuah acara dimana acara tersebut berbicara mengenai anak muda.
"Hadir di acara Menjadi Manusia, acara anak muda bicara tentang mental health.
Sebagai anggota Gen X, saya belajar banyak.
Mendukung mental health anak muda itu bukan cuma mendukung ketika sudah jadi masalah.
Tapi yang penting juga, meringankan beban pikiran sejak awal.
Bantu sediakan hunian terjangkau, transportasi publik nyaman dan murah, mudah dapat pendidikan dan pekerjaan, jaga kualitas udara, jamin kebebasan berpendapat, sediakan ruang publik buat healing dan interaksi, bahkan bantu pengobatan orangtuanya yang kesulitan.
Intinya: jaga iklim dan suasana yang mendukung kesehatan mental, bikin lebih tenang.
Apa lagi masalah yang dihadapi teman-teman dan bagaimana pemerintah bisa membantu? Mari diskusi.
Bonus: slide terakhir ketemu sobat lama." tulis akun Instagram @aniesbaswedan.
Anies dan Prabowo Kritik Kebijakan Pendidikan Presiden Jokowi
Program pendidikan saat ini dijalankan Pemerintahan Presiden Jokowi dikritik dua bakal calon presiden (bacapres) Anies Baswedan dan Prabowo Subianto.
| Tim Sinkronisasi Prabowo-Gibran Tegaskan Pemangkasan Makan Bergizi Rp 7.500 Cuma Isu |
|
|---|
| Gibran Mundur dari Wali Kota Solo, Mardani Ali Sera Sebut Perlu Banyak Menyerap dan Siapkan Diri |
|
|---|
| Menko PMK Muhadjir Sebut Transisi Pemerintahan Jokowi ke Prabowo Sudah Dibahas Dalam Rapat Kabinet |
|
|---|
| AHY Dukung Prabowo Tambah Pos Kementerian dan Tak Persoalkan Berapa Jatah Menteri untuk Demokrat |
|
|---|
| Prabowo-Gibran Ngopi Santai di Hambalang, Gerindra: Sangat Mungkin Bahas Format dan Formasi Kabinet |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.