Berita Karawang

Libur Natal dan Tahun Baru, Pantai Samudra Baru Karawang Masih Sepi Pengunjung

Libur Natal dan tahun Baru, Pantai Samudra Baru Karawang Masih Sepi Pengunjung. Kondisi tersebut terjadi sejak Pandemi Covid-19 Melanda Indonesia

Penulis: Joko Supriyanto | Editor: Dwi Rizki
Warta Kota
Suasana Pantai Samudra Baru, Pedes, Karawang pada Sabtu (26/12/2020). Para pedagang terlihat mulai beraktifitas menyambut pengunjung yang akan berlibur di Natal dan Tahun Baru 2021. 

"Ya kalo sekarang bisa dibilang dapat Rp 1 juta udah lumayan. Nggak kayak lima bulan lalu itu, dapet Rp 500 per hari aja belum tentu. Kalo sekarang udah mendingan lah," katanya.

Terkait hal tersebut, dirinya berharap pandemi covid-19 dapat segera berakhir.

Sehingga masyarakat Pantai Samudra Baru bisa kembali berjualan seperti dulu lagi.

"Ya kalo berharap jangan ada covid-19 lagi. Semua kena dampak, dampak ke ekonomi. Makannya jangan sampai lah, kalo bisa tahun baru ini udah ilang," harapnya. (jos)

Sumber: Warta Kota
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved