Berita Nasional
Indonesia Cetak Sejarah, Jual 12 Juta Ton Karbon Berbasis Teknologi ke Norwegia
PLN diketahui membangun banyak pembangkit listrik ramah lingkungan, seperti tenaga air, surya, atau angin.
Misalnya untuk membangun Lebih Banyak Pembangkit Listrik Hijau, penyediaan listrik sampai ke pelosok, menciptakan lapangan kerja hijau, juga bisa digunakan untuk adaptasi iklim
Dunia Mengakui Kepemimpinan Indonesia
Langkah ini mendapat pujian langsung dari Menteri Iklim dan Lingkungan Norwegia, Andreas Bjelland Eriksen.
"Indonesia telah membuktikan kesiapan dan kapasitas politiknya untuk memimpin inisiatif karbon berintegritas tinggi,sebuah sinyal kuat bagi para investor global dan pemerintah di seluruh dunia," kata Andreas.
Hanif menyebut, kesepakatan ini adalah bukti bahwa Indonesia tidak hanya berbicara, tetapi bertindak.
Dengan menjadi negara pertama di dunia yang melakukan perdagangan karbon berbasis teknologi di bawah Perjanjian Paris, Indonesia menempatkan dirinya sebagai pemimpin dalam ekonomi hijau global.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di WhatsApp.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
| 8 Jenderal Polisi Terdampak Putusan MK, Ada Ketua KPK hingga Kepala BNN |
|
|---|
| Setelah Udang Terkontaminasi, Produk Sepatu Cikande Juga Terdeteksi Cs-137 |
|
|---|
| Roy Suryo, Rismon Sianipar dan dr Tifa Diizinkan Pulang setelah Diperiksa Polisi selama 9 Jam |
|
|---|
| Langka! Seskab Teddy Jadi Pembicara di Hadapan Ratusan Mahasiswa |
|
|---|
| Polisi yang Periksa 2 Guru di Luwu Utara Terancam Diperiksa Propam |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Kerja-sama-Indonesia-dan-Norwegia.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.