Unjuk rasa
Unjuk Rasa DPR/MPR RI Ricuh, Berikut Rekayasa Perjalanan KRL yang Dilakukan KAI
PT KAI Commuter lakukan rekayasa perjalanan KRL di lintas Tanah Abang-Palmerah akibat unjuk rasa di depan Gedung DPR/MPR RI.
"Pemerintah memohon maaf atas ketidaknyamanan yang dialami masyarakat. Saat ini, pemerintah terus memprioritaskan pulihnya perbaikan layanan umum yang terganggu, karena aksi sebagian peserta yang melakukan perusakan," kata Budi.
Baca juga: Bukan Dengarkan Aspirasi Rakyat, Pimpinan Dewan Malah Kabur di Tengah Demo DPR RI yang Memanas
Meski demikian, pemerintah tetap mengapresiasi peserta aksi yang telah menyampaikan aspirasi dengan tertib.
"Pemerintah menyampaikan terima kasih kepada peserta aksi yang sudah menyampaikan aspirasi dengan tertib," ujar Budi.
Dia juga memberikan apresiasi kepada petugas yang telah membantu masyarakat di lapangan, terutama mereka yang kesulitan akibat terganggunya moda transportasi.
Budi menerangkan, langkah prioritas pemerintah saat ini adalah memastikan layanan publik kembali berjalan normal.
"Pemerintah memantau adanya keluhan masyarakat akibat terganggunya layanan publik seperti KRL dan jalur lintas tol dalam kota serta rusaknya beberapa fasilitas umum," terang Budi. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "KAI Berlakukan Rekayasa Perjalanan KRL Imbas Demo 25 Agustus"
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di WhatsApp.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News.
unjuk rasa
demonstrasi
Gedung DPR/MPR RI
demo di Gedung DPR/MPR RI
PT KAI
KRL
pemerintah
Menko Polkam Budi Gunawan
Tanah Abang
Palmerah
Stasiun Palmerah
VP Corporate Secretary KAI Commuter Joni Martinus
Joni Martinus
| Direktur Lokataru Foundation Delpedro Jadi Tersangka Dugaan Penghasutan Lakukan Tindakan Anarkis |
|
|---|
| Perintahkan Naikkan Pangkat Polisi yang Terluka Akibat Demo, Prabowo: Bertugas Bela Negara & Rakyat |
|
|---|
| Susun 17+8 Tuntutan Rakyat, Influencer Andovi Da Lopez: Kita Saja Bisa, Kok DPR Enggak Bisa |
|
|---|
| Polda Metro Jaya Tangkap 1.240 Pendemo pada 25-31 Agustus 2025, 22 Orang Positif Narkoba |
|
|---|
| Tujuh Halte Hangus Terbakar, Layanan Transjakarta Belum Bisa Beroperasi |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.