Mudik Lebaran
East Flyover Beroperasi, Berikut Pengalihan Arus Lalu Lintas Bandara Soetta saat Mudik Lebaran
Saat mudik lebaran ini jembatan east flyover di Bandara Soetta beroperasi, akibatnya ada perubahan arus lalu lintas.
Penulis: Gilbert Sem Sandro | Editor: Valentino Verry
Rute Perimeter Utara ke Perimeter Selatan:
Perimeter Utara – East Flyover - Perimeter Selatan
Rute Perimeter Selatan ke Perimeter Utara:
Perimeter Selatan – Pos 25 Selatan – East Flyover - Perimeter Utara
2. Penutupan Jalan
- Penutupan akses U-turn dari Jalan P2 menuju Jalan P1. Kendaraan yang akan memutar balik dari Jalan P2 dapat menggunakan rute berikut ini:
Jalan P2 – Diagonal Utara – Putaran Utara – East Flyover – Pos 25 Selatan – Diagonal Selatan – Jalan P1 dan seterusnya.
Seluruh pengguna jalan diminta untuk memperhatikan petunjuk dan pengaturan lalu lintas yang telah ditetapkan selama pengalihan arus lalu lintas berlangsung.
"Kami memahami bahwa pengalihan dan perubahan jalan ini menyebabkan ketidaknyamanan bagi pengguna jalan, maka dari itu aparat kepolisian dan petugas keamanan bandara akan ditempatkan untuk membantu mengatur arus lalu lintas dan memberikan bantuan kepada pengendara yang membutuhkan," ucapnya.
"Kami berharap masyarakat dapat beradaptasi dengan pengalihan dan perubahan jalan ini," jelas Dwi Ananda Wicaksana.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
| Mudik Lebaran Sukses, Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho Dipuji Presiden Prabowo |
|
|---|
| Okupansi Tembus 86 Persen, KAI Catat 902.000 Lebih Tiket Terjual Selama Angkutan Lebaran 2025 |
|
|---|
| Kamar Kost Pegawai Kompas.com Dibobol Maling saat Mudik Lebaran, Uang Tunai Rp 20 Juta Raib |
|
|---|
| Masyarakat Puji Rekayasa Lalin yang Diterapkan saat Mudik Lebaran, tapi Masih Ada Catatan |
|
|---|
| Selama Libur Lebaran 2025, Okupansi Penumpang KA di Daop 1 Jakarta Capai 105 Persen |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/east-flyover2.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.