Pilpres 2024
Anwar Usman Misterius tak Hadiri Pelantikan Ketua MK, Suhartoyo Janji Kembalikan Kepercayaan Publik
Suhartoyo resmi dilantik menjadi ketua MK, Senin (13/11/2023). Sayang, pelantikan itu tak dihadiri Anwar Usman, ada apa gerangan?
Sebelumnya, pemilihan Suhartoyo sebagai Ketua MK, dilakukan melalui Rapat Permusyawakatan Hakim (RPH) tertutup untuk umum yang berlangsung di Ruang Sidang Pleno MK, Kamis (9/11/2023).
Suhartoyo menggantikan posisi Ketua MK sebelumnya, Anwar Usman yang terbukti pelanggaran etik berat dan disanksi pencopotan oleh Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK).
Suhartoyo akan Percepat Pembentukan MKMK secara Permanen
Untuk langkah awal pembuktian, Suhartoyo bersama dengan hakim konstitusi lainnya berkomitmen akan mempercepat pembentukan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) secara permanen.
"Sebagai langkah pembuktian awal dari kami dan sesuai dengan tuntutan serta harapan masyarakat, Mahkamah Konstitusi juga akan mempercepat pembentukan Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi secara permanen," ujar Suhartoyo.
Bahkan, akan membuka ruang bagi publik agar bisa memberika masukan hingga kritikannya sebagai salah satu wujud partisipasi.
Hal tersebut, diyakini Suhartoyo akan mendorong peningkatan performa MK dan penguatan demokrasi di Indonesia.
"Selain itu, kami juga akan membuka ruang bagi publik untuk turut memberikan masukan, saran, dan kritik sebagai salah satu wujud partisipasi publik."
"Yang kami yakini akan mendorong peningkatan performa Mahkamah Konstitusi dan penguatan iklim demokrasi Indonesia," pungkas Suhartoyo.
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
| Tim Sinkronisasi Prabowo-Gibran Tegaskan Pemangkasan Makan Bergizi Rp 7.500 Cuma Isu |
|
|---|
| Gibran Mundur dari Wali Kota Solo, Mardani Ali Sera Sebut Perlu Banyak Menyerap dan Siapkan Diri |
|
|---|
| Menko PMK Muhadjir Sebut Transisi Pemerintahan Jokowi ke Prabowo Sudah Dibahas Dalam Rapat Kabinet |
|
|---|
| AHY Dukung Prabowo Tambah Pos Kementerian dan Tak Persoalkan Berapa Jatah Menteri untuk Demokrat |
|
|---|
| Prabowo-Gibran Ngopi Santai di Hambalang, Gerindra: Sangat Mungkin Bahas Format dan Formasi Kabinet |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Ketua-Mahkamah-Konstitusi-Anwar-Usman-buka-suara-usai-dicopot-dari-jabatan.jpg)