Pemilu 2024
Diam-diam, PSI Surati PDIP Secara Resmi untuk Bisa Bertemu Megawati, Hasto: Surat Sudah Diterima
Diam-diam, PSI telah mengirim surat resmi permintaan audiensi untuk bertemu dengan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri
Penulis: Yolanda Putri Dewanti | Editor: Budi Sam Law Malau
Wartakotalive.com/ Yolanda Putri Dewanti
Diam-diam, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) telah mengirim surat resmi permintaan audiensi untuk bertemu dengan Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri. Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto buka suara terkait surat permintaan resmi dari PSI tersebut ke awak media di di Kantor DPP PDIP, Menteng, Jakarta, Selasa (3/10/2023).
“Ayo Mas Kaesang ketemu Mbak Puan dulu. Ayo kapan mau ketemu Mbak Puan? Yuk, nih udah ditunggu,” kata Puan setelah memberikan materi di Rakernas ke-IV PDIP, di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat, Sabtu (30/9).
Puan juga menyampaikan harapan agar PSI merapat ke koalisi PDIP. Tak ada penawaran khusus bila PSI bersedia bergabung, karena menurut Puan, hal yang terpenting adalah menyelaraskan visi-misi.
Kendati demikian, Puan akan menghormati apapun keputusan PSI perihal Pilpres. (m27)
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
Tags
PSI
Partai Solidaritas Indonesia
PDIP
Megawati
Megawati Soekarnoputri
Hasto Kristiyanto
Pemilu 2024
Kaesang
Berita Terkait:#Pemilu 2024
| DKPP Jatuhkan Sanksi Ketua dan 4 Anggota KPU karena Sewa Jet Pribadi di Pemilu 2024 |
|
|---|
| Sekretaris KPU Jakarta Dirja Abdul Kadir Ungkap Pekerjaan KPUD Jakarta Belum Selesai |
|
|---|
| Sempat Khawatir pada Kerawanan, KPU Jakarta Apresiasi Kinerja Polri Amankan Pelaksanaan Pilkada 2024 |
|
|---|
| DKPP Prihatin Masih Banyak Penyelenggara Pemilu Tidak Netral di Pemilu 2024 |
|
|---|
| Bawaslu Kabupaten Bekasi Rilis Laporan Akhir Pengawasan Pemilu 2024, Ini Hasilnya |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Diam-diam-Partai-Solidaritas-Indonesia-PSI-telah-mengirim-surat-resmi.jpg)