Teknologi
Ini Dia Manfaat Tanda Tangan Elektronik Bagi Bisnis
Kini, teknologi tanda tangan elektronik (TTE), atau e-signature, mulai menggantikan tanda tangan basah yang rentan akan pemalsuan.
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - kemjuan teknologi saat ini membawa kemudahan pada setiap kehidupan termasuk dalam pekerjaan, salah satunya menandatangani dokumen.
Kini, teknologi tanda tangan elektronik (TTE), atau e-signature, mulai menggantikan tanda tangan basah yang rentan akan pemalsuan.
Brendan Rakphongphairoj, Chief Innovation Officer Mekari, perusahaan teknologi yang menyediakan Mekari Sign sebagai solusi e-signature bersertifikasi Penyelenggara Sertifikat Elektronik (PSrE), mengatakan bahwa meningkatnya penggunaan e-signature sejalan dengan tren digitalisasi yang membuat bisnis semakin paperless.
Baca juga: Kenali Aspek Penting Hingga Manfaat dan Cara Kerja Tanda Tangan Elektronik untuk Ekspansi Bisnis
Baca juga: Keluarga Bripka Madih Duga Ada Pemalsuan Tanda Tangan AJB, Sekdes Jati Warna: Secara Prosedur Sah
“Setiap hari, perusahaan harus menandatangani puluhan dokumen, mulai dari kontrak legal hingga faktur penjualan. Bahkan, seorang sales di perusahaan asuransi mengakui bahwa ia menghabiskan 65 persen dari waktu kerjanya untuk memproses, termasuk menandatangani, perjanjian premi dengan ratusan nasabah,” kata Brendan.
Dalam siaran pers yang diterima Wartakotalive.cm disebutkan bahwa e-signature mengotomasi proses penandatanganan dokumen, dengan demikian meningkatkan efisiensi kerja mereka yang memiliki otoritas menyetujui atau mengesahkan dokumen, seperti pimpinan perusahaan, tim di departemen keuangan, maupun tim di departemen legal.
Simak Video Menteri Keuangan Sri Mulyani Kecam Gaya Hidup Mewah Jajaran Kemenkeu :
“E-signature bermanfaat bagi perusahaan-perusahaan yang sehari-harinya harus memproses berbagai macam dokumen, termasuk perusahaan di bidang ritel, hospitality, pendidikan, serta layanan profesional seperti konsultan, business-to-business (B2B) dan teknologi,” ujarnya.
Brendan kemudian menjabarkan 5 cara e-signature mempermudah penandatanganan dokumen sehingga pekerjaan menjadi lebih ringan.
1. Satu klik untuk menandatangani semua
Menandatangani puluhan dokumen bisa menyita banyak waktu yang seharusnya bisa digunakan untuk menyelesaikan tugas lain. E-signature mempercepat penandatanganan dokumen karena puluhan dokumen yang telah diunggah ke aplikasi bisa secara sekaligus dibubuhi tanda tangan. Aplikasi e-signature pun bisa menangani dokumen dengan ragam format, mulai dari PDF hingga docx.
“Salah satu perusahaan distributor alat kesehatan bahkan berhasil meningkatkan penyelesaian perjanjian kerjasama sebesar 42 % semenjak menggunakan e-signature,” kata Brendan.
2. Santai mengejar tanda tangan
Mengejar tanda tangan pimpinan terkadang melelahkan. Aplikasi e-signature memudahkan permohonan tanda tangan karena aplikas akan otomatis mengirimkan notifikasi untuk mengingatkan pimpinan bersangkutan untuk menandatangani dokumen sebelum tenggat waktu. Selain itu, aplikasi e-signature juga memungkinkan semua yang terlibat untuk memantau proses penandatanganan secara real time, yang semakin mempermudah permintaan tanda tangan.
3. Bebas dari kerepotan pengiriman dokumen
cara kerja tanda tangan elektronik
manfaat tanda tangan elektronik
aspek penting dalam tanda tangan elektronik
Ciptakan Kualitas Air Terbaik, Berikut Jenis dan Keunggulan Produk Panasonic Water Solutions |
![]() |
---|
A10 Networks Hadirkan Solusi Keamanan Aplikasi Web di Lingkungan Cloud Hybrid |
![]() |
---|
Jagat Hadirkan Aplikasi Social Map, Fitur Berbagi Lokasi Sekaligus Interaksi Virtual |
![]() |
---|
Biznet Hadirkan Layanan Internet Wifi Rumah dengan Kecepatan Unggah dan Unduh Hingga 250 Mbps |
![]() |
---|
Lexar Luncurkan RAM Desktop Terbaru ARES RGB DDR5, Punya Kecepatan hingga 6000 Mbps |
![]() |
---|