TOPIK
Penyakit Kudis
-
Kondisi Lapas Kotor, 1.034 Warga Binaan Sakit Kulit Kudis, Kanwil Ditjenpas Jabar Bertindak
Saat ini ribuan napi di lapas Jawa Barat mengalami sakit kulit berupa kudis. Gatalnya minta ampun. Untung Kanwil Ditjenpas Jabar tanggap.