TOPIK
Menuju Jakarta 1
-
Nama mantan Wakil Menteri Pertahanan Sjafrie Syamsoeddin sudah masuk cagub DKI Jaarta dalam penjaringan Partai Gerindra sejak tahun lalu.
-
Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama telah memutuskan maju bersama Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah, Heru Budi Hartono pada Pilgub DKI.
-
KPUD DKI akan memulai tahapan Pilkada pada akhir April 2016. Tahapan pertama, penyusunan regulasi, sistem penyusunan DPT, dan pengangkatan panitia.
-
Dua bakal calon Gubernur DKI dari Partai Gerindra, Yusril Ihza Mahendra dan Ahmad Dhani saling dukung untuk mengalahkan Basuki Tjahaja Purnama.
-
Ahok mengaku dirinya tengah berkoordinasi dengan komunitas 'Teman Ahok' terkait pasangannya dalam Pemilihan Gubernur 2017 mendatang.
-
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) akan mengumumkan nama Calon Gubernur DKI Jakarta yang diusung pada April 2016.
-
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) DKI Jakarta telah ditentukan akan dilaksanakan pada 15 Februari 2017.
-
Keputusan Wali Kota Bandung, Ridwan Kamil, mundur dari keikutsertaannya dalam Pilkada DKI 2017 memunculkan banyak tanggapan dari berbagai kalangan.
-
KPUD DKI mengantisipasi Daftar Pemilih Tetap yang bermasalah yang kerap terjadi selama proses Pemilihan Kepala Daerah.
-
JPPR menilai langkah Walikota Bandung, Ridwan Kamil yang menolak untuk meninggalkan Kota Bandung demi mengikuti Pilgub DKI Jakarta.
-
Diam diam, Partai Amanat Nasional (PAN) memberikan support besar kepada kadernya, yakni Eko Hendro Purnomo, menjadi Ketua DPW PAN DKI saat ini.
-
Gubernur DKI Basuki Tjahya Purnama (Ahok) bakal mendapatkan dukungan dari Partai Hanura pada Pilkada 2017.
-
Menjelang Pemilihan Gubernur DKI Jakarta 2017, beberapa nama bermunculan. Sementara Ahok, sang incumbent, saat ini belum terlihat manuver politiknya.
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved