TOPIK
Kerusuhan di AS
-
Kerusuhan di Amerika Serikat yang disebabkan kematian George Floyd di tangan polisi Minneapolis semula hanya isu lokal. Kini merambat ke Eropa
-
Sedikitnya dua awak media Reuters TV terluka akibat tertembak peluru karet di Minneapolis, Minnesota, Amerika Serikat, Minggu (31/5) waktu setempat.
-
Mereka bentrok dengan polisi antihuru-hara, yang terkadang menarik orang dari kerumunan yang melemparkan botol atau proyektil lainnya.
-
Selain dipecat dari kepolisian dan dihukum penjara, Derek Chauvin juga harus menerima kenyataan dirinya diceraikan oleh sang istri.
-
Sejumlah unjuk rasa yang terjadi dalam beberapa hari terakhir di Amerika Serikat berujung ricuh dan menyebabkan setidaknya dua warga sipil tewas.
-
Buntut kematian Geoarge Floyd yang tewas setelah disiksa oleh Derek Chauvin, anggota kepolisian Minneapolis, memicu kerusuhan di sejumlah kota di AS.
-
Unjuk rasa buntut tewasnya Goerge Floyd karena diinjak lehernya oleh polisi merembet ke sekitar Gedung Putih di Washington.
-
Para pendemo merangsek ke kompleks perkantoran balai kota, memecahkan kaca-kaca jendela, mendobrak pintu-pintu, dan membakar barang-barang
-
Berkaca dari Kasus Floyd, Fahri Hamzah : Peringatan Kepada Aparat Jangan Bertindak Berlebihan
-
Rasisme Afrika-Amerika di Minneapolis Rupanya Telah Ada Jauh Sebelum Kasus Floyd Viral di Medsos
-
Terbaru beredar kamera CCTV milik sebuah restoran di Minneapolis, Amerika Serikat yang merekam detik-detik penangkapan George Floyd oleh polisi
-
Lelaki setinggi 2 meter itu ditangkap dengan tuduhan memakai uang palsu untuk bertransaksi di toko kelontong.
-
"Aku tidak bisa bernapas" merupakan ucapan terakhir sebelum Floyd terkulai menjelang ajal di bawah tindihan dengkul seorang polisi
-
Kerusuhan terjadi di sejumlah kota di Amerika Serikat. Penyebabnya adalah aksi demo akibat kematian George Floyd.
-
Dalam aksi protes di Kota Detroit (Michigan) ada seorang pendemo diketahui tewas ditembak
-
Keluarga Floyd ini masih menuntut Chauvin maupun polisi terkait mendapat dakwaan pembunuhan tingkat pertama.
-
Pembunuhan George Floyd mendapat protes keras dari warga Minneapolis hingga membuat Walikota bikin aturan jam malam
-
Dari empat pelaku pembunuhan pria kulit hitam George Floyd di Minneapolis, Amerika Serikat (AS), dua di antaranya adalah polisi bermasalah.
-
George Floyd ditembak di bagian leher oleh polisi kulit putih meski sudah berbaring di tanah, Senin (25/5/2020) waktu setempat.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved