TOPIK
Operasi Patuh Jaya 2023
-
Sebanyak 539 pengendara tercatat melanggar peraturan berlalulintas selama Operasi Patuh Jaya 2023 di wilayah Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang.
-
Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya telah menilang 18 ribu lebih pengendara selama Operasi Patuh Jaya 2023 selama 14 hari, yakni 10-23 Juli 2023.
-
Sebanyak 25 pengendara roda dua terjaring razia tilang di hari pertama Operasi Patuh Jaya 2023 yang digelar Satlantas Polres Metro Tangerang Kota.
-
Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman mengatakan bahwa Operasi Patuh Jaya 2023 digelar guna meningkatkan kepatuhan dalam berlalu lintas.