Ledakan di SMAN 72
Puluhan Siswa Terluka Dalam Ledakan di SMA 72 Jakarta, Wamenko Polkam minta Masyarakat Bersabar
Ledakan di SMA 72 Jakarta Utara, 54 siswa luka. Polisi dan pejabat pantau korban, penyebab ledakan masih diselidiki
Penulis: Alfian Firmansyah | Editor: Dwi Rizki
Dari informasi jurnalis Nizar di Kompas TV, menyebutkan ledakan diduga berasal dari sound system masjid.
Selain itu kata Nizar, dari penggeledahan polisi ditemukan senjata api rakitan di dekat sound system yang meledak.
Saat ini Tim Gegana Polda Metro Jaya sudah berada di lokasi kejadian.
Polisi juga sudah memasang garis polisi di sekitar lokasi kejadian.
Sebagai informasi, SMAN 72 berada di dalam komplek TNI AL Kodamar.
Petugas kepolisian masih melakukan penyelidikan di lokasi ledakan yang sudah disterilisasi.
Pihak sekolah sudah memulangkan seluruh siswa.
Sementara polisi masih melakukan penyelidikan, apa penyebab ledakan.
Tampak dua mobil Brimob sudahb berada di lokasi Masjid SMAN 72.
Baca berita WartaKotalive.com lainnya di Google News dan WhatsApp
| Tidak Ada Korban Jiwa dalam Ledakan di SMAN 72 Jakarta, Polisi Selidiki Sumber Ledakan |
|
|---|
| Semua Biaya Perawatan dan Pengobatan Korban Ledakan di SMAN 72 Jakarta Ditanggung Pemda DKI Jakarta |
|
|---|
| Tulisan Die Ditulis Pelaku Peledakan SMA Negeri 72 Jakarta Sebelum Tewas |
|
|---|
| Pelaku Ledakan SMA Negeri 72 Jakarta Diduga Korban Bully |
|
|---|
| Ledakan Bom di SMAN 72 Jakarta, Kemendikdasmen Fokus Pemulihan Psikologis Korban |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/LEDAKAN-SMAN-72-JAKARTA-Wamenko-Polkam-Lodewijk-F-Paulus.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.