Bencana Alam
Ada Gogosan di Perlintasan KA Grobogan Jateng, Perjalanan Sejumlah KA Terlambat, Ini Daftarnya
Ada Gogosan di Perlintasan KA Wilayah Grobogan Jateng, Perjalanan Sejumlah KA Terlambat, Ini Daftarnya
11. KA 61 (Sembrani) relasi Surabaya Pasarturi – Gambir, estimasi tiba pukul 23.46.
Kelambatan Keberangkatan KA dari Stasiun Daop 1 Jakarta:
1. KA 62A (Sembrani) relasi Gambir – Surabaya Pasarturi, berangkat pukul 10.50, terlambat 60 menit.
2. KA 4 (Argo Anggrek) relasi Gambir – Surabaya Pasarturi, berangkat pukul 20.40, terlambat 10 menit.
3. KA 112 (Brantas) relasi Pasarsenen – Blitar, berangkat pukul 14.30, terlambat 60 menit.
4. KA 170B (Tegal Bahari) relasi Pasarsenen – Tegal, dibatalkan perjalanannya.
Hingga saat ini pekerjaan percepatan jalur yang terkena banjir di Grobokan terus dilakukan agar normal kembali.
"Pelanggan dapat memantau update informasi perjalanan Kereta Api melalui saluran resmi KAI, seperti aplikasi KAI Access, website resmi, serta media sosial resmi PT KAI," pungkas Ixfan.
| 8 Rumah di Kampung Tembong Dilaporkan Rusak Berat Imbas Bencana Pergerakan Tanah, Ini Pemicunya |
|
|---|
| Ringankan Beban, PDBN Salurkan Ratusan Paket Sembako untuk Warga Terdampak Banjir Demak |
|
|---|
| Atap Rumahnya Ambruk Dihantam Angin Kencang, Sopian: Alhamdulillah Enggak Ada Korban |
|
|---|
| Cerita Irfan Saksikan Detik-detik Rumahnya di Sawangan Longsor, Anak Istrinya Hampir Jadi Korban |
|
|---|
| Kisah Jusuf Hamka Selamatkan Diri Saat Gempa Dahsyat di Bangkok, Sempat Terpisah dengan Istri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.