Berita Ekonomi
Gelar RUPST bank bjb Tebar Dividen 58,27 Persen dari Laba Bersih 2023 Senilai Rp1 Triliun
Gelar RUPST bank bjb Tebar Dividen 58,27 Persen dari Laba Bersih 2023 Senilai Rp1 Triliun
Angka tersebut setara dengan 58,27 persen dari laba bersih yang berhasil dibukukan oleh bank bjb di Tahun Buku 2023 sebesar Rp1.716.269.038.391,-.
RUPST telah memberikan kuasa dan kewenangan kepada bank bjb dengan tetap memperhatikan peraturan perundang-undangan dan praktik tata kelola yang baik untuk mengatur tata cara pembayaran dividen tahun 2023.
Sesuai dengan keputusan RUPST, maka susunan anggota Dewan Komisaris dan Direksi bank bjb adalah sebagai berikut:
Dewan Komisaris
Komisaris Utama Independen : Ventje Raharjo
Komisaris : Tomsi Tohir
Komisaris : Rudie Kusmayadi
Komisaris Independen : Diding Sakri
Direksi
Direktur Utama : Yuddy Renaldi
Direktur Kepatuhan : Cecep Trisna
Direktur Keuangan : Hana Dartiwan
Direktur Komersial dan UMKM : Nancy Adistyasari
Direktur Konsumer dan Ritel : Yusuf Saadudin
Direktur IT dan Transaction Banking : Rio Lanasier
| ACC Danaku Raih Penghargaan Brand Transformation of The Year di MECA 2025 |
|
|---|
| Bisnis Masa Depan, Sandiaga Uno: Green Economy Ciptakan Green Job |
|
|---|
| Simbiosis Bisnis 2025 Dorong Kolaborasi UMKM dan Industri untuk Ekonomi Tangguh |
|
|---|
| Investor Global Antler Nilai Ekosistem Startup ASEAN Mulai Pulih, Indonesia Siap Memimpin |
|
|---|
| Bidik Pasar Dewata, Quadra Gallery Signature Hadir di Bali |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Direktur-Utama-bank-bjb-Yuddy-Renaldi-usai-RUPST-Tahun-Buku-2023.jpg)