Pilpres 2024
Andi Mallarangeng Ingin Lihat Wajah Moeldoko Saat Rapat Kabinet Bersama AHY: Pembalasan yang Manis!
Andi Mallarangeng ingin lihat wajah Moeldoko saat rapat kabinet bersama AHY. Sebab dulu Moeldoko ingin membegal partai Demokrat
Pada pelantikan AHY sebagai Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Negara (ATR/BPN) di Istana Negara pada 21 Februari 2024, Moeldoko tidak tampak hadir.
Baca juga: Untuk Pengan Berkelanjutan, Lahan Bekas Tambang Ditanami Pohon Sagu, Moeldoko Tantang Warga Babel
Setelahnya, Moeldoko menyampaikan alasan ketidakhadirannya di acara itu lewat unggahan di media sosial.
Menurut Moeldoko, saat pelantikan AHY dirinya sedang menjadi pembicara pada acara forum badan pangan dunia (FAO) yang digelar di Colombo, Sri Lanka.
Meski tidak hadir, mantan Panglima TNI itu memberikan ucapan selamat kepada AHY lewat media sosial.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Ingin Lihat Wajah Moeldoko Saat Rapat Kabinet Bareng AHY, Andi Mallarangeng: Sweet Revenge!"
Baca berita WartaKotalive.com lainnya di Google NEWS
Andi Mallarangeng
Moeldoko
AHY
Agus Harimurti Yudhoyono
sweet revenge
pembalasan yang manis
balas dendam yang manis
rapat kabinet Jokowi
| Tim Sinkronisasi Prabowo-Gibran Tegaskan Pemangkasan Makan Bergizi Rp 7.500 Cuma Isu |
|
|---|
| Gibran Mundur dari Wali Kota Solo, Mardani Ali Sera Sebut Perlu Banyak Menyerap dan Siapkan Diri |
|
|---|
| Menko PMK Muhadjir Sebut Transisi Pemerintahan Jokowi ke Prabowo Sudah Dibahas Dalam Rapat Kabinet |
|
|---|
| AHY Dukung Prabowo Tambah Pos Kementerian dan Tak Persoalkan Berapa Jatah Menteri untuk Demokrat |
|
|---|
| Prabowo-Gibran Ngopi Santai di Hambalang, Gerindra: Sangat Mungkin Bahas Format dan Formasi Kabinet |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.