Lowongan Kerja

Lowongan Kerja PT Pelni di Bulan Februari Kebutuhan untuk Nahkoda hingga Ahli Listrik Kapal

Lowongan kerja hari ini, Rabu (7/2/2024) dari Perusahaan Pelayaran Nasional Indonesia atau Pelni.

Antaranews.com
Ilustrasi lowongan kerja dari Kapal PT Pelni 

Persyaratan Administrasi :

1. Memiliki COC/Pendidikan minimal ATT I

2. Basic Safety Training

- MFA

- MC

- SCRB

- AFF

- ERM

- SSO

- MCU (Medical Check Up yang dibuktikan dengan Sertifikat kesehatan standar BKKP)

3. PKL Ahli Listrik Kapal Barang

 

Kualifikasi :

- Diutamakan Pria

- Usia maksimal 45 tahun

- Fresh Graduate diperbolehkan

- Disiplin, jujur, siap bekerja keras dan bertanggungjawab

- Sehat Jasmani dan Rohani

- Bersedia menaati aturan yang berlaku di perusahaan.

- Bersedia ditempatkan di seluruh kapal perintis

- Bersedia ditempatkan di seluruh Indonesia

- Memiliki dokumen/sertifikat sebagai berikut : 

1. Memiliki COC Electric Technical Officer (ETO)

2. BST

3. MFA

4. SCRB

5. SAT

6. SDSD

7. AFF

8. CCM

9. MCU (Medical Check Up yang dibuktikan dengan Sertifikat kesehatan standar BKKP minimal masih berlaku 1 tahun)

Persyaratan Administrasi :

- Memiliki Buku Pelaut

- Memiliki BPJS Kesehatan

- Memiliki NPWP

- Memiliki Buku Tabungan BRI (Bukan Syariah)

- Memiliki KTP

Catatan :

Persyaratan administrasi wajib diupload di website rekrutmen pada kolom COC & COPMemiliki COC / COP sesuai STCW Amandemen Manila 2010, sertifikat minimal masih berlaku 1 tahun terhitung sejak  1 Januari 2024

Pelamar rekrutmen wajib mengisi nomor sertifikat, tanggal penerbitan sertifikat dan tanggal berakhir sertifikat pada saat mengisi data di website

Hanya Pelamar yang sesuai kualifikasi dan mengirimkan / mengupload sertifikat yang berhak diproses ke tahap selanjutnya

Cara Daftar

Bagi pelamar yang berminat dan memenuhi kualifikasi lowongan kerja ini, silahkan mendaftar secara online melalui link dibawah ini:

DAFTAR PELNI 

Periode Pendaftaran 5 - 11 Februari 2024

Lowongan Kerja yang tersedia ini tidak dipungut biaya sepeserpun.

Yang akan diproses ke tahap selanjutnya hanya untuk pelamar yang memenuhi kualifikasi.

Sumber: Warta Kota
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved