Pilpres 2024
Ternyata Ini yang Membedakan Pertemuan antara Yenny Wahid dengan Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto
Berikut yang membedakan antara pertemuan Yenny Wahid dengan Prabowo Subianto dengan pertemuan Yenny Wahid dengan Ganjar Pranowo.
Keduanya kemudian berbincang.
Tak lama kemudian, Sinta Nuriyah pun datang.
Begitu Sinta Nuriyah datang, Ganjar lantas mencium tangan istri Gus Dur tersebut.
"Apa kabar," tanya Sinta Nuriyah.
Bersamaan dengan itu, putri Yenny Wahid rupanya tengah berulang tahun.
Ganjar pun turut memberikan ucapan selamat ulang tahun untuk cucu Gus Dur.
Ganjar pun kemudian mengobrol santai dengan Sinta Nuriyah dan Yenny Wahid.
Di antaranya mereka mengenang sosok almarhum KH Maimum Zubair.
Dalam momen tersebut, Ganjar juga dijamu oleh Sinta Nuriyah
Di akhir pertemuan, Sinta Nuriyah kemudian memberi pesan dan nasihat kepada Ganjar.
Di antaranya, Ganjar diminta untuk mengingat masyarakat bawah dan juga banyak bertirakat.
"Pesan saya, jaga kesehatan lahir batin. Ingat yang di bawah. Ingat yang di atas itu Tuhan, yang di bawah itu masyarakatnya. Itu yang di tengah. Jangan yang di tengah. Jangan banyak-banyak makannya dan banyak tirakatnya."
"Apabila dia terpilih sebagai pimpinan negara, dia selalu amanah, selalu menjaga kepentingan rakyat, selalu menjaga kemanusiaan dan keadilan karena itu yang diajarkan Gus Dur," kata Sinta Nuriyah.
Dalam kesempatan itu, Yenny juga menyatakan siap untuk menemani Ganjar apabila nantinya hendak ke makam Gus Dur.
Setelah itu, Ganjar kemudian berpamitan.
| Tim Sinkronisasi Prabowo-Gibran Tegaskan Pemangkasan Makan Bergizi Rp 7.500 Cuma Isu |
|
|---|
| Gibran Mundur dari Wali Kota Solo, Mardani Ali Sera Sebut Perlu Banyak Menyerap dan Siapkan Diri |
|
|---|
| Menko PMK Muhadjir Sebut Transisi Pemerintahan Jokowi ke Prabowo Sudah Dibahas Dalam Rapat Kabinet |
|
|---|
| AHY Dukung Prabowo Tambah Pos Kementerian dan Tak Persoalkan Berapa Jatah Menteri untuk Demokrat |
|
|---|
| Prabowo-Gibran Ngopi Santai di Hambalang, Gerindra: Sangat Mungkin Bahas Format dan Formasi Kabinet |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/Foto-Kolase-Prabowo-Subianto-Yenny-Wahid-dan-Yenny-Wahid-Ganjar-Pranowo.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.