Berita Video
VIDEO : Ratusan Orang Diduga Oknum Anggota TNI Serang Mapolres Jeneponto
Mapolres Jeneponto, Sulawesi Selatan diserang oleh ratusan orang diduga anggota TNI pada Kamis (27/4/2023) dini hari.
Editor:
Muhamad Rusdi
Pihaknya pun masih melakukan pemeriksaan terhadap saksi-saksi hingga anggota polisi yang mengetahui kejadian tersebut.
Lebih lanjut, sebelum mobil ditemukan terbakar, terlihat mobil itu dikemudikan oleh seorang pria yang tidak dikenali.
Lalu, selang setengah jam kemudian, sekitar pukul 05.00 Wita, mobil tersebut ditemukan dengan keadaan sudah terbakar. (*)
Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Markas Polres Jeneponto Diserang Orang Tidak Dikenal, Ruangan Rusak Hingga 1 Anggota Kena Tembak
Berita Terkait:#Berita Video
| VIDEO Masih Buron, Ini Tampang Ketua PP Tangsel dalam Kasus Kekerasan di RSU |
|
|---|
| VIDEO Zulhas Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Ibrahim Suami Najwa Shihab |
|
|---|
| VIDEO Sikap Romantis Ibrahim Sjarief yang Buat Najwa Shihab Bucin |
|
|---|
| VIDEO Ibrahim Sjarief Assegaf, Sosok Pendamping Setia Najwa Shihab dalam Hidup dan Karier |
|
|---|
| VIDEO Anies dan Ahok Melayat ke Rumah Duka Ibrahim Suami Najwa Shihab |
|
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.