Info Pemprov Jateng

Awaludin Senang Hasil Produk Kaos dari UMKM Penyandang Disabilitas Dibeli Ganjar Pranowo

Senyum Awaludin merekah usai produk kaos hasil karya UMKM penyandang disabilitas dibeli oleh Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Rabu (12/1/2022)

istimewa
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo membeli produk kaos sablon bergambar dirinya hasil kreasi dari para UMKM penyandang disabilitas di Kebumen, Jawa Tengah. 

Ganjar juga senang dengan model yang dilakukan di SDN 2 Pakuran karena melibatkan bidan. Para bidan itu dilibatkan untuk sosialisasi dan memberikan sugesti agar tak takut vaksin.

“Prakondisinya yang saya suka, jadi ada bidan yang memberikan penjelasan ‘kita siap! kita tidak takut!’ jadi sugesti itu bisa diberikan kepada anak-anak sehingga anak-anak nanti berani menghadapi situasi ini,” tandas Ganjar. (*)

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved