Corona Virus
Update Corona Virus Dunia, AS Lewati 60.000 Kematian, Data Covid-19 di Florida Dipertanyakan
Terbaru adalah jumlah kematian di negara Paman Sam tersebut yang menembus angka 60.000 jiwa.
Penulis: Wito Karyono | Editor: Wito Karyono
WARTAKOTALIVE.COM, FLORIDA - Virus Corona di Amerika Serikat untuk pertama kalinya menembus 1 juta kasus lebih.
Terbaru adalah jumlah kematian di negara Paman Sam tersebut yang menembus angka 60.000 jiwa.
Tepatnya menjadi 61,180 orang meninggal dunia karena kasus corona.
• Bill Gates Bela China dan WHO, Sebut Amerika Serikat Sangat Buruk dalam Tangani Pandemi Corona
• WAPRES Amerika Serikat Langgar Perintah WHO,Tolak Pakai Masker Meski Kunjungi Klinik Kesehatan di AS
Tambahan terakhir sebanyak 1,914 kematian dalam 24 jam.
AS pun menjadi satu-satunya negara yang jumlah kematiannya tak menunjukkan penurunan.
Masih berada antara 1000 hingga 2000 kematian di AS karena Corona setiap harinya.

Negara bagian seperti New York, New Jersey, Massachusetts, Illlnois tetap berada diperingkat teratas terkait kematian.
• Dokter Tirta Jadi Trending Twitter, Ia Ajak Debat Lanjutan dengan Jerinx SID Gunakan Aplikasi Lain
• Tolak TKA China Menjadi Trending, Umumnya Disuarakan Netizen Berseberangan dengan Pemerintah
Blokir Pemeriksa Medis
Sementara itu kabar terbaru, pejabat di negara bagian Florida telah memblokir pemeriksa medis.
Akbatnya data yang dilaporkan tentang kasis dan kematian karena virus corona dianggap tak sesuai dengan fakta.
The Miami Herald mengungkapkan bahwa hitungan kematian COVID-19 yang dicatat oleh 22 pemeriksa medis negara bagian itu 10 persen lebih tinggi daripada angka yang diterbitkan oleh Departemen Kesehatan Florida.
• 3 Mobil Plat B Jakarta Bawa 17 Pemudik ke Sumenep Lolos Penyekatan, Dihentikan Polisi di Surabaya
Pada 11 April, Departemen Kesehatan Florida melaporkan bahwa 419 orang di seluruh negara bagian itu meninggal akibat virus Corona.
Sementara Komisi Penguji Medis negara bagian itu mencatat 461 kematian.
Pejabat Florida kemudian menarik para pemeriksa medis dari pandangan publik, mengklaim itu perlu ditinjau mengingat perbedaan.
• Brisia Jodie Kenang Masa-masa Disepelekan, Orang-orang Meragukannya Bisa Sukses di Industri Musik
AS Lewati 60.000 Kematian
Update Corona di AS
Corona di AS
Data Corona di Florida AS
Data Corona di Florida AS Dipertanyakan
Tembus 2 juta kasus corona
kematian Pasien Corona di Amerika Serikat
Pada Masa Pandemi Ini Pemerintah Justru Percepat Pemasangan Jaringan Fiber Optik Palapa Ring |
![]() |
---|
Menteri Luhut Lapor Wapres: Vaksin Covid-19 akan Datang November Mendatang dari China |
![]() |
---|
Korban Covid-19 Meninggal di AS Tembus 100.000, Brazil Mengalami Lonjakan Kasus Luar Biasa |
![]() |
---|
Wuhan Kini Jadi Destinasi Wisata Paling Ingin Dikunjungi, Kalahkan Beijing, Tapi Setelah Pandemi |
![]() |
---|
DATA WHO: Inilah Tingkat Kematian Penderita Virus Corona, di China 2 Kali Lebih Besar |
![]() |
---|