KRONOLOGI Empat Oknum Polisi Culik dan Peras Warga Inggris, Minta Tembusan 1 Juta Dolar AS
EMPAT oknum anggota kepolisian terlibat kasus penculikan dan pemerasan terhadap warga negara asing (WNA) asal Inggris bernama Matthew Simon Craib.

EMPAT oknum anggota kepolisian terlibat kasus penculikan dan pemerasan terhadap warga negara asing (WNA) asal Inggris bernama Matthew Simon Craib.
Kempat oknum polisi tersebut adalah Bripda Julia Bita Bangapadang yang berdinas di Dittipid Siber Bareskrim Polri.
Lalu, Bripda Nugroho Putro Utomo, Briptu Herodotus, dan Bripda Sandika Bayu Segara yang ketiganya berdinas di Polres Jakarta Timur.
• Divonis Bebas, Sofyan Basir Termenung, Bingung, Tersandung, Lalu Menangis
Keempatnya sudah ditangkap Tim Buser Resmob Polda Metro Jaya di kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat.
Mereka dibekuk bersama dua pelaku lainnya, Giovani, yang merupakan rekan kerja dan rekan bisnis korban, serta Nola Aprilia, pacar Giovani.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Argo Yuwono mengatakan, para pelaku memeras korban dan meminta uang tebusan hingga USD 1 Juta.
• Hakim Bebaskan Sofyan Basir, Begini Respons KPK
Namun, setelah terjadi negosiasi, para pelaku memperoleh USD 900 ribu.
Peristiwa penculikan ini, kata Argo Yuwono, terjadi pada Rabu (30/10/2019).
Para pelaku yang berbagi peran, sempat membuntuti korban sejak dari Kemang.
• BREAKING NEWS: Mantan Direktur Utama PLN Sofyan Basir Divonis Bebas
Hingga, akhirnya para pelaku mencegat korban di Tol Lingkar Luar Barat, Tangerang, lalu menyekapnya.
Panitia Janjikan Reuni 212 Tak Bemuatan Politik, Berharap Berjuta-juta Orang Hadir |
![]() |
---|
Lokasi SIM Keliling di Jakarta dan Lokasi Gerai Samsat di Jadetabek Jumat 22 November 2019 |
![]() |
---|
Polda Metro akan Gelar Rekonstruksi Kasus Penyiraman Cairan Kimia di Jakarta Barat |
![]() |
---|
Posisi Kabareskrim Masih Kosong Sejak Ditinggalkan Idham Azis, Ini Penjelasan Polri |
![]() |
---|
Promosi Jabatan Kabid Humas Polda Metro, Kombes Yusri Yunus : Ini Hal Biasa |
![]() |
---|