TOPIK
Kuliner Jakarta
-
Rekomendasi Soto Betawi legendaris di Jakarta yang paling laris dan terkenal. Dari kuah santan hingga bening, lengkap dengan alamat.
-
Ciao Gio Pizzeria resmi dibuka di Jakarta pada Sabtu (23/12/2023), menghadirkan pizza New York style, atraksi Giant Pizza, dan suasana makan unik.
-
Kisah Omon, penjual Roti Lauw yang sudah lebih dari 20 tahun berkeliling Cikini–Gondangdia dengan gerobaknya demi menghidupi keluarga.
-
Ling Sarawak Kolo Mee berkomitmen menyediakan hidangan khas Borneo yang otentik, cepat, dan berkualitas
-
Kampoeng Tempo Doeloe (KTD) kembali digelar di La Piazza Summarecon Mall Kelapa Gading, Jakarta Utara dengan lebih dari 942 menu kuliner nusantara
-
Bakso Gepeng Pakde Darso di Jalan Rawa Domba, Duren Sawit, Jakarta Timur ternyata sudah eksis sejak akhir tahun 90an dengan bentuk tidak biasa.
-
A Love Affair with French Cuisine,” Gaston memadukan keindahan tradisi kuliner Prancis dengan sentuhan inovasi modern.
-
Di Jakarta sendiri, belum banyak restoran yang menyediakan hidangan grill dengan menawarkan konsep private dinning (pribadi).
-
Nikmati Kebersamaan Pergantian Tahun dengan Keluarga di Arzuca Restaurant, Bar dan Lounge. Suasana yang Disajikan Terasa Homey dan Hangat.
-
Kuliner Jakarta kali ini Wartakotalive.com mencicipi Sate asli Cempe khas Tegal. Salah satu menunya sate kambing muda
-
Antrean Pembelinya Panjang, Penasaran Istri Raffi Ahmad, Nagita Slavina Santap Mi Singapur, Tak Diduga Komentarnya Bikin Penasaran.
-
Kabar gembira bagi pecinta makanan padang, ada promo menarik dari rumah makan Padang Sederhana (SA). Cuma Rp 99.999
-
Boca, perintis perpaduan budaya kosmopolitan Jakarta, Hadir dengan konsep yang lebih inovatif dan estetika baru.
-
Di Jalan Inspeksi Kali Grogol, Palmerah, Jakarta Barat, ada satu penjual Cendol Langkok khas Minangkabau yang sudah berjualan sejak 2020 lalu.
-
Pantauan Warta Kota di lokasi, Kamis (8/8/2024), nampak antrean pengunjung mengular di lantai LG Mal Ciputra sejak pukul 10.00 WIB.
-
Pria keturunan Betawi dan Arab ini menjadi generasi keempat yang bertanggung jawab untuk meneruskan usaha dodol legendaris tersebut.
-
Warga Jalan Pramuka Sari III, RT 02/08, Kelurahan Rawasari, Kecamatan Cempaka Putih, Jakarta Pusat tak asing lagi dengan Bakmie Doraemon sejak 1986.
-
Soto Betawi bukan sekadar soal rasa, tetapi juga tentang seni dalam menggabungkan berbagai bahan dengan rempah-rempah sehingga menghasilkan cita rasa
-
Aulia menegaskan, biaya sewa lapak saat ini sebesar Rp 1,5 juta dan dalam sebulan pendapatannya hanya bisa menutupi biaya sewa lapak.
-
Andalan Konsep Gold Mining, Meatguy Steakhouse II SCBD Tawarkan Fitur dan Layanan untuk Perkaya Pengalaman Makan Pengunjung
-
Bebek Terminal ini memiliki ciri khas tersendiri yakni dengan varian rasa yang cukup memikat
-
Hokben pioner menu bento di Indonesia pada Jumat (31/5) meresmikan gerai cabang ke-388 di Pecenongan, Jakarta Pusat
-
TikTok akan menggelar festival kuliner TikTok Food Fest 2024 di Lapangan Banteng, Jakarta,Sabtu (25/5/2024) dan Minggu (26/5/2024).
-
Mengusung konsep aesthetic Japanese family friendly, outlet Mad Milk menjadi salah satu pilihan yang banyak dikunjungi pecinta roti di Indonesia.
-
Taman Tirta Dahayu salah satu lokasi di Jakarta Selatan untuk altenatif berbuka puasa dengan mengusung konsep taman dan pantai
-
Hotman yang dikenal dengan gayanya yang nyentrik baru saja meluncurkan gebrakan baru dengan membuka tempat makan ramen yaitu Hotmen.
-
Waroeng Steak and Shake buka cabang baru di Daan Mogot, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat
-
Bang Akim sampai menyediakan tenda tambahan berukuran kurang lebih satu meter yang tak jauh dari tenda utama saking membludaknya pembeli.
-
Wiwi (34) tak pernah menyangka jika usaha gohyong yang baru ia bangun satu tahun belakangan ini di Jalan Pegangsaan Timur bisa viral di mana-mana.
-
Kudapan gohyong di Jalan Pegangsaan Timur, Jakarta Pusat belakangan viral di media sosial lantaran antreannya yang kerap membludak setiap harinya.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved