Bentrokan Berdarah
Terungkap Perseteruan FPI dan PWI LS Sudah Sejak 2,5 Tahun Lalu, Pemicunya Nasab
Bentrokan antara FPI dan PWI di Pemalang pada Rabu (23/7/2025) sebenarnya sudah terjadi sejak 2,5 tahun lalu.
Editor:
Dian Anditya Mutiara
dok Polda Jateng
BENTROKAN BERDARAH FPI - Kedatangan penceramah Habib Muhammad Rizieq Shihab ke Desa Pegundan, Kecamatan Petarukan, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, Rabu (22/7/2025) malam, memicu bentrokan berdarah. Pemicunya soal nasab.
Artanto juga mengungkapkan terkait pemicu bentrokan masih terus diselidik termasuk memburu pihak-pihak yang dianggap melakukan provokasi dan tindakan kekerasan.
"Kami juga sedang meminta keterangan para saksi untuk membuat terang peristiwa," bebernya.
Dari kejadian ini, Polda Jateng meminta kepada kedua pihak yang terlibat bentrok untuk menahan diri.
"Kami imbau dari kedua pihak menjaga simpatisan masing-masing agar tidak terulang kembali," ujarnya.
Sebagian artikel telah tayang di Tribun Jateng dengan judul "4 Polisi Terluka Buntut Bentrok Ormas Saat Rizieq Shihab Ceramah di Pemalang"
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/bentrokan-FPI-di-Pemalang134.jpg)