Pilkada 2024

Relawan Ganjar Pranowo Ingin Runtuhkan Dinasti PKS di Kota Depok, Usung Kaesang Jadi Wali Kota

Relawan Ganjar Pranowo Center ingin meruntuhkan dinasti PKS di Kota Depok, dengan mengusung Kaesang Pangarep menjadi calon Wali Kota Depok.

|
Twitter/Binyowijaya
Relawan Ganjar Pranowo Center ingin meruntuhkan dinasti PKS di Kota Depok, dengan mengusung Kaesang Pangarep menjadi Calon Wali Kota Depok. 

Salah satunya pada unggahan Sekjen GP Center Bima Muttaqa yang telah memajang poster "Kaesang untuk Wali Kota Depok yang Ceria" di Twitter-nya sejak 27 Maret 2023.

"Yuk sudah saatnya merubah kota depok untuk menjadi lebih baik dan ceria guys, capek puluhan tahun ngeliat tata ruang kota depok yg semrawut dan suram, bagaimana mas @gibran_tweet dan pak @jokowi merestuikah kalo mas kaesang @kaesangp jadi walikota depok?," kicaunya di akun Twitter @Binyowijaya.

Baca berita Wartakotalive.com lainnya di Google News

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved