Berita Nasional
Panglima TNI dan Kepala Staf Resmikan Gedung Baru Polda Papua, Kapolri: Wujud Sinergitas Makin Kokoh
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dan Kepala Staf TNI AD, AL dan AU meresmikan gedung baru Polda Papua.
Penulis: Irwan Wahyu Kintoko | Editor: Irwan Wahyu Kintoko
Terkait hal itu, Kapolri menekankan diperlukannya sinergitas antara TNI, Polri dan seluruh elemen masyarakat.
Program prioritas itu diantaranya pembangunan destinasi wisata, pengembangan kawasan perkotaan, dan infrastruktur kawasan pertanian.
Sementara Major Project diantaranya pengembangan bandara, penugasan khusus tenaga kesehatan di Papua dan Papua Barat.
Baca juga: Kapolri Jenderal Listyo Sigit Imbau Warga yang Tinggalkan Rumah Saat Nataru Lapor Petugas Setempat
Baca juga: Dampingi Laksamana Yudo Margono Jalani Fit and Proper Test, Kapolri: Bentuk Sinergitas TNI-Polri!
"Ini menjadi bagian upaya yang terus didorong pemerintah untuk mewujudkan Indonesia sentris, dan Indonesia sentris itu salah satunya yang berkontribusi pada wilayah Papua," katanya.
Kapolri berpesan ke Kapolda Papua agar terus meningkatkan kualitas pelayanan kepolisian setelah berdirinya Gedung Polda Papua yang baru.
"Ini kewajiban untuk membuktikan bahwa kantor publik bukan hanya sekadar pekerjaan, namun bagaimana memberikan pelayanan maksimal dan dirasakan masyarakat," katanya.
Panglima TNI Laksamana Yudo Margono
Panglima TNI
Kapolri
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo
Listyo Sigit Prabowo
Polda Papua
gedung baru Polda Papua
Mahkamah Konstitusi Putuskan Masa Jabatan Pimpinan KPK Jadi 5 Tahun, Begini Tanggapan Firli Bahuri |
![]() |
---|
Mulai 1 Juni 2023, Kecepatan KRL dari Cikarang Naik Jadi 95 kilometer Per Jam, Headway Hanya 9 Menit |
![]() |
---|
Kembangkan Wisata Religi Makam Sunan Ampel, Sandiaga Uno: Ciptakan Peluang Usaha-Buka Lapangan Kerja |
![]() |
---|
Hendi Lakukan Konsolidasi Pengadaan, Efisiensi Belanja Pemerintah Hingga 49,52 Persen |
![]() |
---|
BPJS Ketenagakerjaan Borong 5 Penghargaan Internasional, Anggoro: Berkat Dukungan para Stakeholder |
![]() |
---|