Kabar Artis

Nathalie Holscher Buka Pintu Damai dan Ingin Selesaikan Masalah dengan Mantan ART, Kisruh Berakhir?

Kisruh penyanyi Nathalie Holscher dan Waty berakhir damai. Waty adalah mantan asisten rumah-tangga yang pernah bekerja bersama Nathalie Holscher.

Warta Kota/Arie Puji
Kisruh penyanyi Nathalie Holscher dan Waty berakhir damai. Waty adalah mantan asisten rumah-tangga yang pernah bekerja bersama Nathalie Holscher. Penyanyi Nathalie Holscher di Studio Emtek, Jalan Daan Mogot, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Kamis (29/9/2022) malam. 

WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA - Kisruh penyanyi Nathalie Holscher dan Waty berakhir damai.

Waty adalah mantan asisten rumah-tangga yang pernah bekerja bersama Nathalie Holscher.

Melalui akun media sosialnya, Nathalie Holscher menjawab surat somasi (peringatan) terbuka yang dilayangkan Waty.

Kisruh penyanyi Nathalie Holscher dan Waty berakhir damai. Waty adalah mantan asisten rumah-tangga yang pernah bekerja bersama Nathalie Holscher.
Kisruh penyanyi Nathalie Holscher dan Waty berakhir damai. Waty adalah mantan asisten rumah-tangga yang pernah bekerja bersama Nathalie Holscher. (Dokumentasi Pribadi)

Nathalie Holscher ingin menyelesaikan masalahnya dengan Waty melalui cara yang baik.

"Saya mau menyelesaikan secara kekeluargaan," tulis Nathalie Holscher dikutip Warta Kota, Kamis (3/11/2022).

Nathalie Holscher minta Waty untuk menghubunginya supaya secepatnya bisa  bertemu dan melakukan perdamaian.

Baca juga: Nathalie Holscher Dituntut Minta Maaf dan Dikirimi Somasi Mantan Asisten Rumah Tangganya, Ada Apa?

Baca juga: Nathalie Holscher Kirim Somasi untuk Mantan ART yang Menudingnya Selingkuh, Saran dari Astrid Kuya?

"Saya tidak bisa menghubungi nomor HP Waty karena di block," tulis mantan istri Sule itu.

Persoalan itu muncul setelah Waty merasa nama baiknya dicemarkan Nathalie Holscher.

Saat itu Waty dituding Nathalie Holscher telah membongkar aib mantan majikannya tersebut di media sosial.

Nathalie Holscher ingin segera mengakhiri pernikahannya dengan Sule usai menjalani sidang mediasi di Pengadilan Agama Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (20/7/2022). 
Nathalie Holscher ingin segera mengakhiri pernikahannya dengan Sule usai menjalani sidang mediasi di Pengadilan Agama Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (20/7/2022).  (Warta Kota/Arie Puji)

Waty tidak menerima saat Nathalie Holscher mengunggah foto identitasnya ke media sosial.

Nathalie Holscher bahkan sempat meminta yayasan tempat Waty bekerja agar tidak memperkerjakan kembali.

Sumber: Warta Kota
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved