Isra Miraj

Benarkah Peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW Dianggap Bidah? Ini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Apakah menyelenggarakan peringatan Isra Miraj dianggap bidah? Berikut penjelasan Ustadz Abdul Somad. 

Youtube Kajian Islam
Ustadz Abdul Somad soal peringatan Isra Miraj 

Bahkan kata UAS, ada yang menyebut jika yang membuat acara Isra Miraj bakal masuk neraka.

"Dan yang paling panas nerakanya yang ceramah," kata UAS disambut tawa jamaah.

• DOA MASUK BULAN RAJAB - Allahumma Bariklana Fi Rajaba Wa Syakban

UAS menerangkan bahwa isu itu seketika terbantahkan karena dirinya sendiri diundang saat itu oleh Majelis Ulama Indonseia (MUI).

Saat UAS berceramah sejumlah pejabat MUI yang hadir mendengarkan.

"Tanpa capek-capek menyebutkan dalil. dengan adanya mereka adalah legitimasi," katanya.

Ia pun menyerukan agar pengurus-pengurus masjid tak perlu lagi khawatir dicap bidah untuk membuat acara Isra Miraj.

"Yang mau buat, buat! Yang mau hadir, hadir!," tegasnya.

Saat ini kata UAS, sangat mudah orang membidah-kan sesuatu.

"Cukup dengan lima jari. Kalau tidak dibuat nabi bidah," kata UAS.

Ustadz Abdul Somad pun mengutip pendapat Imam Syafi'i tentang jenis bidah.

Memperingati Isra Miraj dengan doa dan zikir
Memperingati Isra Miraj dengan doa dan zikir (net)

Dialog Nabi dan Malaikat Jibril

Terkait Isra Miraj, dai kondang Ustadz Abdul Somad ungkap dialog Rasulullah SAW dengan Malaikat Jibril.

Apa isi dialog Rasulullah SAW dengan Malaikat Jibril terkait Isra Miraj?

Ustadz Abdul Somad pernah menyampaikannya lewat sebuah ceramah.

Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved