Banjir Jakarta
UPDATE Tinggi Muka Air Jakarta Rabu: Waspada, Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara Status SIAGA 3
Update kondisi tinggi muka air, Rabu (17/2/2021), Pintu Air Pasar Ikan Jakarta Utara status Siaga 3 atau waspada.
Penulis: Hertanto Soebijoto | Editor: Hertanto Soebijoto
WARTAKOTALIVE.COM, JAKARTA -- Kondisi tinggi muka air (TMA) hari ini, Rabu (17/2/2021) di semua pintu air di DKI Jakarta berada di level Siaga 4 atau normal.
Hanya Pintu Air Pasar Ikan Jakarta, yang pagi ini berada di level status Siaga 3.
Siaga 3 artinya, saat hujan menyebabkan terjadinya genangan air tapi kondisinya belum kritis dan membahayakan.
Video: Wakil Camat Agus Satiawan, Enam RT di Kedoya Utara, Kebonjeruk Terendam Banjir
Namun, masyarakat harus berhati-hati dan menyiapkan kemungkinan terjadinya banjir saat Siaga 3.
Penanganan status Siaga 3 diserahkan pada suku dinas pembinaan mental dan kesejahteraan sosial (Bintal Kesos) di wilayah setempat.
Sementara itu suaca di sekitar pintu air sebagian cukup bervariasi, mulai dari terang, mendung tipis, hingga mendung.
Baca juga: PERINGATAN Dini BMKG Jakarta Senin 15 Februari: Hujan Sedang-Lebat Disertai Petir di Ibu Kota
Baca juga: Primbon Jawa Weton Senin Pahing: Ini Profesi yang Sangat Cocok, dan Jodoh yang Lancarkan Rezeki
Berita terkini Warta Kota diperoleh dari Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta Raby (17/2/2021) pukul 00:00 WIB dan BPBD DKI Jakarta.
Baca juga: TINGGI Muka Air Jakarta Status SIAGA 2 untuk Pintur Air Pasar Ikan dan PA Marina Ancol, Waspada!
Baca juga: Update Tinggi Muka Air Pagi Ini Pukul 07.00 WIB PA Pasar Ikan dan PA Marina Siaga 3 untuk Laut
Untuk lebih jelasnya, bisa disimak kondisi di masing-masing pintu air berikut ini:
1. Katulampa ketinggian 20 cm dengan cuaca mendung (Siaga 4)
2. Depok ketinggian 110 cm cuaca mendung tipis (Siaga 4)
3. Manggarai ketinggian 640 cm cuaca mendung (Siaga 4)
4. Karet ketinggian 370 cm cuaca mendung tipis (Siaga 4)
Baca juga: Pemerintah Telah Bayarkan Rp14,5 Triliun pada 1.683 Rumah Sakit untuk Perawatan Pasien Covid-19
5. Krukut Hulu ketinggian 20 cm dengan cuaca terang (Siaga 4)
Penutupan Kongres PSSI, Erick Thohir Sebut Kurnia Meiga Pahlawan Sepak Bola |
![]() |
---|
Persija Pilih Patriot Candrabhaga Bekasi sebagai Home Base |
![]() |
---|
Prakiraan Cuaca Jabodetabek Besok Senin 29 Mei 2023, Waspada Hujan Lebat di Jakarta Barat |
![]() |
---|
Erick Thohir Segera ke Jerman, Memburu Direktur Teknik PSSI Pengganti Indra Sjafri |
![]() |
---|
Aldilla Jelita Berharap Menikah Lagi Setelah Cerai dari Indra Bekti, Saat Ini Hanya Ingin Urusi Anak |
![]() |
---|