Bulan Suci Ramadan

Marbot Keliling Bersihkan Masjid di Jabodetabek

Sekelompok jurnalis menjadi marbot keliling bersihkan masjid-masjid dan musala di Jabodetabek. Mereka ingin memutus mata rantai Virus Korona

Dok JJI
Anggota Marbot Keliling Jurnalis Jelajah Indonesia melakukan kegiatan bersih-bersih Masjid Jami Al-Hikmah, Jalan Raya Cagar Alam, Kecamatan Pancoran Mas, Kota Depok, Jawa Barat, Sabtu (9/5/2020) 

Marbot Keliling Jurnalis Jelajah Indonesia ini terlaksana atas jalinan kerja sama dengan sejumlah pihak, antara lain PT Telkom, XL Axiata, FIF Group, Garudafood, Bank Bukopin, Bank DKI, Indofood Sukses Makmur dan Adaro Energy.

Marbot Ini Tidak Menyangka Bisa Berangkat Umrah ke Tanah Suci Mekkah Tanpa Biaya

72 Marbot dan Majelis Taklim di DKI Jakarta Diberangkatkan Umrah


Tentang Jurnalis Jelajah Indonesia (JJI)

Jurnalis Jelajah Indonesia (JJI) adalah sebuah komunitas di bawah naungan Yayasan Jurnalis Jelajah Indonesia yang beranggotakan para jurnalis dari berbagai media massa cetak dan elektronik.

Selain aktif menggelar kegiatan luar ruang seperti travelling, adventure dan jelajah alam, JJI juga konsen pada kegiatan-kegiatan non-profit serta sosial kemasyarakatan.

Sumber: Warta Kota
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved