Pohon Tumbang
Warga Kalibata Selatan Gempar Saat Mereka Tahu Ada Pohon Besar yang Tumbang Menimpa Tiang Listrik
Kalangan warga Kalibata Selatan, Pancoran, Jakarta Selatan digegerkan dengan adanya sebuah pohon mahagoni berukuran besar yang tumbang.
Sebelumnya, diungkap, sejumlah kalangan hanya sanggup mengirim doa dan mengelus dada terkait dengan bencana asap yang terjadi akibat hutan yang terbakar terus menerus.
Kebakaran hutan semakin hebat yang dirasakan di sejumlah wilayah.
Akibatnya, masyarakat harus berjuang keras menembus asap.
Sebuah tayangan video yang diunggah di media sosial menjelaskan betapa sulitnya masyarakat menghadapi bencana asap akibat hutan yang terbakar hebat.
Seorang netizen menulis:
Pada tayangan video tersebut tampak sejumlah pengendara kendaraan bermotor seperti sepeda motor dan mobil terperangkap kabut asap.
Bahkan, saking pekatnya, pengendara sepeda motor tampak hilang kendali.
Ada yang tidak mampu mengendalikan kendaraan mereka.
• Lima Orang Anggota Sindikat Kawanan Pencuri Truk Beserta Penadahnya Dibekuk Polda Metro Jaya
Tampak di video singkat itu, pengendara motor tidak mampu menembus kabut asap dan benar saja, ada pengendara motor yang tidak bisa mengendalikan kendaraan mereka dari arah berlawanan.
Akibatnya, sepeda motor itu nyelonong dan menabrak pohon, pengendaranya pun mengalami kecelakaan akibat menabrak pohon, belum diketahui nasibnya hingga berita ini ditulis.
pohon mahagoni berukuran besar yang tumbang
tumbang dan menimpa beberapa tiang listrik
pohon yang ukurannya berdiameter satu meter
Pohon Tumbang Halangi Jalan Sampai Timpa Pemotor |
![]() |
---|
Kedondong Laut Tumbang Hancurkan Motor di Jakarta Timur |
![]() |
---|
Hujan Angin di Wilayah Jakarta Barat, 7 Pohon Tumbang di 5 Kecamatan |
![]() |
---|
7 Pohon di 6 Titik Wilayah Jakarta Barat Tumbang, Sebagian Besar Karena Diterpa Hujan Angin |
![]() |
---|
Tidak Ada Hujan, Pohon di Jalan Daan Mogot Arah Kalideres Tumbang Halangi Pengguna Jalan |
![]() |
---|