Usaha Studio Tato Kian Menggeliat

Seiring makin banyaknya masyarakat yang suka menggambari tubuhnya, usaha studio tato kian menggeliat.

Sriwijaya Post
Ilustrasi 

Alasannya, tato kini tengah menjadi tren di kalangan masyarakat.

Sedangkan, untuk tato berukuran besar dan rumit dapat dipatok sampai Rp 50 juta atau lebih.

WARTA KOTA, PALMERAH--- Seiring makin banyaknya masyarakat yang suka menggambari tubuhnya, usaha studio tato kian menggeliat.

Heri Saputra, tattoo artist sekaligus pemilik Babel Queen Tato Studio, mengamini hal tersebut.

"Konsumennya semakin banyak tiap tahunnya," kata Heri seperti dikutip dari Kontan.

Cara Start Up MTarget Melayani 3.000 Klien

Menurut Heri, beberapa konsumen ingin menato tubuhnya karena ikut-ikutan teman.

Atau memang mereka benar-benar suka dengan seni tato.

Sama halnya dengan Hadek Dwi, Pemilik Ink Lion Studio yang mengaku jumlah peminat seni tato makin meningkat.

Setelah Meluncurkan Kapal Pinisi di Labuan Bajo, Ini Rencana Pelni Selanjutnya

Alasannya, tato kini tengah menjadi tren di kalangan masyarakat.

Meski berada di Bali, Hadek mengaku seluruh konsumennya datang dari negeri kanguru, Australia.

Low season menjadi waktu paling sibuk buatnya. Karena, studionya bakal dipenuhi oleh konsumen.

Berapa Harga Paket Wisata ke Labuan Bajo Naik Kapal Pinisi Milik Pelni?

Desain menentukan harga tato

Untuk urusan tarif, Hadek mematoknya beragam disesuaikan ukuran serta tingkat kerumitan desain. "

Tarif tato paling murah sekitar Rp 500.000 untuk satu tato berukuran kecil," katanya.

Pelni Merilis Kapal Pinisi untuk Wisatawan di Labuan Bajo

Sedangkan, untuk tato berukuran besar dan rumit dapat dipatok sampai Rp 50 juta atau lebih.

Sumber: Kontan
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved