Anggota TNI Ditembak
Disebut Gugur Dalam Bertugas, Danpuspom AD Akan Naikkan Jabatan Letkol Dono Kuspriyanto
Danpuspom AD, Mayjen Rudi Yulianto, sebut Letkol CPM Dono Kuspriyanto gugur dalam tugas. Pihaknya akan menaikkan jabatan korban penembakan itu.
"Pistol itu diketahui milik dinas. Kenapa dibawa keluar? Lalu mengungunakan seragam preman, nah itu nanti biarkan penyidik dari POM AU, yang terpenting pelaku sudah ditangkap dan diamankan," kata Kolonel Kristomei.
Berdasar hasil olah lokasi kejadian, ditemukan sebanyak sembilan selongsong peluru.
Namun, pengakuan pelaku hanya menembakan empat kali.
• Terungkap, Korban Penembakan Anggota TNI Ditembak oleh Anggota POM TNI
• BREAKING NEWS: Kapendam Jaya: Oknum TNI Tembak Letkol Dono Kuspriyanto dalam Keadaan Mabuk
• Anggota TNI Ditembak - Petugas Keamanan RS Hermina Mengira Anak Tawuran
Dua diantaranya dari belakang dan dari kaca depan mobil dinas korban, hingga dua peluru menyarang ke punggung dan pelipis korban hingga meninggal dunia.
Sementara korban tidak ditemukan adanya pistol sehingga hal tersebut dipastikan bahwa saat itu korban tidak melakukan perlawanan hingga akhirnya pelaku melesatkan timah panas ke kaca belakang dan depan mobil korban.
"Korban langsung meninggal ditempat dan korban tidak ditemukan adanya perlawanan dalam peristiwa tersebut," ujarnya.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/wartakota/foto/bank/originals/20181226lepas-letkol-cpm-dono-kuspriyanto-danpuspom-tni-mayjen-rudi-yulianto-menangis.jpg)